Scroll untuk membaca artikel
Husna Rahmayunita
Selasa, 27 Oktober 2020 | 11:43 WIB
Ilustrasi Tes Covid-19. (Shutterstock)

"Tetap jaga jarak, saya pun tak mau banyak pertemuan dengan orang untuk sementara ini," ujarnya.

Sebelumnya, ajudan Sutarmidji juga terkonfirmasi positif virus corona (Covid-19).

Hal ini disampaikan langsung oleh Kepala Dinas Kesehatan Kalimantan Barat, Harisson Asroi saat mengumumkan data covid-19 per tanggal 25 Sepetember 2020.

Setelah mengetahui ajudannya positif corona, Gubernur Sutarmidji memerintahkan dinas kesehatan Kalbar untuk melakukan swab terhadap semua orang di jajaran Pemprov Kalbar termasuk gubernur sendiri.

Baca Juga: Gubernur Kalbar Sutarmidji Minta Jokowi Cabut UU Cipta Kerja

Tak hanya gubernur, pemeriksaan swab PCR juga dilakukan kepada sejumlah anggota keluarganya. Seluruh anggota keluarga Sutarmidji dinyatakan negatif.

Kontributor : Eko Susanto

Load More