SuaraKalbar.id - Pedangdut Dewi Perssik mengungkap hasil tes swab terkini. Dia sebelumnya mengumumkan kalau dinyatakan positif virus corona atau Covid-19.
Hal itu terungkap dalam unggahan terbarunya di Instagram. Di situ, Depe sapaannya membagikan foto dari tes swabnya.
"Alhamdulillah aku sudah dua kali negatif dan dua kali positif covid dan hari ini aku swab lagi bersama keluarga," tulis Dewi Perssik sebagai caption pada Sabtu (27/12/2020).
Selanjutnya, dia berjanji bakal membagikan kisah lengkapnya saat berjuang melawan virus corona.
Baca Juga: Wajah Dewi Perssik Merah Akibat Covid-19 Bikin Ivan Gunawan Khawatir
"Nanti pengalaman aku, aku share di YouTube aku ya dan kenapa timbul bercak-merah merah di sekujur tubuhku ya," ujarnya.
Sudah pernah merasakan Covid-19, mantan istri Saiful Jamil ini berpesan agar masyarakat tetap waspada dan melakukan protokol kesehatan. Dia bilang virus itu menyerang semua kalangan.
"Pesan saja Covid-19 itu bukan hal yang harus dibuat becanda mungkin Iebih bijaksana menyikapi semua cobaan ujian Allah yang Allah putuskan kepada hamba yang dikehendaki," ungkapnya.
"Kaya, miskin, semua mengalami sakit. Kalau gak sakit itu namanya malaikat, apalagi aku mahluk Allah yang banyak dosa. Aku menganggap ini adalah menggugurkan dosaku," imbuhnya lagi.
Kendati begitu, Dewi Perssik menilai alasannya terinfeksi Covid-19 tak lepas dari kehendak Tuhan.
Baca Juga: Sempat Positif Covid-19, Dewi Perssik Dinyatakan Sembuh
"Aku sudah menerapkan 3M walau kadang bandel, dan olahragaku cukup bagus. Tapi mungkin kehendak Allah agar aku bisa lebih banyak bersyukur dan menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Dan aku yakin insyaallah naik kelas amin yarobbal alamin," tutur Dewi Perssik.
Berita Terkait
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
-
Rian Ibram Julid ke Dewi Perssik Gara-Gara Beri THR Pecahan Rp10 Ribu
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!