SuaraKalbar.id - Urusan pekerjaan dan atasan memang sering kali bikin pusing. Belum lama ini, seorang pria juga mengungkap bahwa ia sudah tidak betah dengan pekerjaannya, tapi tak boleh resign atau mengundurkan diri.
Melansir Daily Star, pria 19 tahun itu curhat secara anonim di Reddit. Ia menyebutkan bahwa dirinya bekerja di sebuah call center sejak September lalu.
Setelah tiga pekan bekerja, pria ini merasa tidak cocok dan ingin keluar. Ia juga sadar dirinya tak bisa memenuhi target dan akan dipecat.
Namun, niat pria ini untuk mengundurkan diri berujung gagal. Pasalnya, si pria malah bercinta dengan manajernya yang berusia lebih tua.
Baca Juga: Modus Tes Kasur Baru, Pria Ini Nekat Beradegan Mesum di Toko
Hubungan pria itu dengan manajer yang berumur 46 tahun berjalan selama empat bulan. Selama itu pula, pria ini tak jadi dipecat walau kinerjanya buruk.
Di sisi lain, pria ini tetap merasa tidak betah dan ingin keluar. Namun, sang atasan terlanjur suka padanya dan melarang dia keluar. Bahkan, atasan pria ini mengizinkannya untuk tidak melakukan tugas di tempat kerja.
"Aku rasa dia berpikir kalau aku keluar, aku akan berhenti menemuinya, yang besar kemungkinan akan kulakukan," curhatnya di Reddit.
"Dia bersikap seperti aku mesti bersamanya, walau aku tidak tahu kenapa dan aku rasa dia berbohong," tambahnya soal si manajer.
Sejak dibagikan, curhatan pria ini menuai komentar dukungan dari warganet. Banyak yang menyuruh dia segera keluar alih-alih terus dimanfaatkan atasan.
Baca Juga: Nyesek, Pengakuan Ibu 3 Anak Nekat Jual Diri agar Suaminya Tidak Dipecat
Ada pula yang menyebut si manajer egois, hingga berpotensi melakukan pelecehan seksual karena perbedaan umur mereka yang lumayan jauh.
Berita Terkait
-
Langgar Aturan, Direksi Honda Resign dan Relakan Gaji Rp 6,2 Miliar
-
Saatnya Resign setelah Lebaran?
-
Manajer Jelaskan Kondisi Mental Pemain Timnas Indonesia usai Dibantai Australia
-
Karyawan yang Resign Sebelum Lebaran dapat THR? Ini Penjelasannya
-
Cek Fakta: Patrick Kluivert Mengundurkan Diri dari Timnas Indonesia
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!