Scroll untuk membaca artikel
Arendya Nariswari
Jum'at, 02 April 2021 | 19:12 WIB
Ilustrasi Boba Milk (Unsplash @rosalindchang)Ilustrasi Boba Milk (Unsplash @rosalindchang)

Kamu nggak perlu khawatir kantong jebol demi membela minuman favorit kamu agar menang, Ada satu solusi dari GoFood yang ditawarkan yaitu #PastiAdaPromo, lewat program ini selalu ada promo spesial buat kamu dari GoFood setiap hari, salah satunya GoFood akan kasih promo 25% dan tambahan 35% bagi pengguna baru GoFood untuk menu kopi atau boba favoritmu, promo ini berlaku dari 16 Maret hingga 12 April 2021.

Gimana cara ikut keseruan #PeMiLUJogja?

  1. Pesan menu Kopi atau Boba favorit kamu di banner GoFood #PeMiLUJogja
  2. Nikmati promo diskon 25% untuk menu Kopi atau Boba favorit kamu
  3. Buat kamu yang belum pernah pesan GoFood, kamu berkesempatan untuk mendapatkan tambahan diskon
  4. 35% maks. Rp15.000 min. pembelian Rp30.000
  5. Ajak teman - teman kamu sebanyak - banyaknya untuk pesan minuman Kopi atau Boba favorit di GoFood
  6. Share keseruan kamu dengan posting di Instagram, mention akun @gojek.yogyakarta dan akun KOL dari
  7. Partai Kopi Nikmat atau Partai Boba Manis dengan hastag #PeMiLUJogja
  8. Buat partai dengan pendukung terbanyak akan dapat extra 1 minggu untuk tetap bisa pesan minuman favorit kamu di banner GoFood.

Load More