SuaraKalbar.id - Bulan Ramadan identik dengan berbagai promo menarik, khususnya diskon atau potongan harga produk makanan.
Tetapi siapa sangka, publik justru dibuat melongo usai menyaksikan promo Ramadan yang ditawarkan oleh salah sati e-commerce.
Bukan tanpa alasan, pasalnya menu makanan yang dikategorikan dalam promo Ramadan ini sungguh tak biasa.
Pada deretan bahan makanan yang tergolong dalam promo Ramadan ini ada salah satu lapak yang menawarkan daging babi giling.
Baca Juga: Viral! Dalam 37 Hari, Pria ini Menikah 4 kali dan Bercerai 3 Kali
Dalam deretan bahan makanan yang promo ini ada salah satu ''daging babi giling'' dijual di deretan bahan makanan tersebut.
Bikin warganet terkejut, bagaimana bisa daging babi menajdi salah satu bahan makanan yang ada di daftar promo ramadan kategori Sahur & Buka Puasa.
Daging babi sendiri merupakan salah satu makanan yang dilarang untuk dikonsumsi oleh umat Muslim dan termasuk makanan haram.
Muncul dugaan bahwa ada kesalahan sistem yang membuat daging babi tersebut masuk dalam produk promo Ramadan.
Daftar promo ramadan tersebut lantas bikin syok dan mendapatkan beragam komentar dari warganet di Twitter.
Baca Juga: Viral Wanita Buat Grup WA Isinya 8 Mantan Kekasih, Warganet: Gila Nyalinya!
''Jadi halal kalau direbus pakai air zamzam dulu'' tulis salah satu warganet di Twitter.
''Auto neraka jahanan jalur orang dalam'' tulis komentar salah seorang warganet di Twitter.
''Definisi beli pahala dapet dosa wkwk'' komentar warganet lainnya di Twitter.
''Dimasak pakai kurma kayaknya jadi halal'' tulis warganet lainnya.
''Bikin tambah dosa'' komentar salah satu warganet.
Unggahan promo makanan ramadan yang diunggah akun @txtdarionshop lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 4,8 ribu likes.
(Hitekno.com/Dinar Surya Oktarini)
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
Surat Perjalanan Istri Menteri UMKM Tuai Sorotan, Maman Abdurrahman Beri Penjelasan ke KPK
-
Pemutihan Pajak Kendaraan di Kalbar Dimulai: Bebas Denda, Diskon Hingga 50%!
-
BRI Komitmen untuk Perkuat Kontribusi terhadap SDGs dengan Berbagai Pencapaian
-
Tangguh Hadapi Persaingan, UMKM Kuliner Binaan BRI Ekspansi ke Pasar Internasional
-
Gandeng CIC Untan, Aston Pontianak Gelar 'Fun Chem 2025', Liburan Seru dan Edukatif untuk Anak-anak