SuaraKalbar.id - Aksi kocak ditunjukkan seorang cowok saat melintas di jalanan. Dia mengaku melihat mobil goyang.
Pria itu bereaksi setelah mengetahui apa yang ada di hadapannya. Videonya viral di TikTok dan sudah ditonton jutaan kali.
Lewat akun gatauahmalesgue, dia mengungkap kisahnya tersebut baru-baru ini.
Tampak saat itu, situasi di salah satu ruas jalan mecet. Kendaraan cowok tadi terjebak kemacetan.
Baca Juga: Sisca Kohl Borong BTS Meal Lalu Dijadikan Es Krim, Publik Nangis Lihatnya
Sementara di sisi jalan, ada sebuah penginapan yang sering dijadikan incaran para pelancong.
Dari dalam mobil, dia merekam deretan pemandangan kendaraan di depan. Terlihat ada mobil minibus warna silver di barisan akhir.
Tak berselang lama, kendaraan tersebut terlihat goyang-goyang selama beberapa detik.
"Mobil goyang di Puncak," tulisnya.
Hal itu seketika menjadi perhatian perekam. Dia syok dan terdengar langsung istighfar setelah melihat kejadian itu.
Baca Juga: Anies Baswedan Foto Bareng Keluarga Cendana, Fotografer Insecure Lihat Hasilnya
"Astaghfirullahaladzim. Astaghfirullahalazdim. Mobil lagi goyang-goyang, sampingnya O** (tempat penginapan)," kata dia.
"Tolonglah ga pas macet juga, kenapa gak belok dulu aja," tulisnya.
Sontak reaksi cowok tadi mengundang atensi warganet lain. Tak sedikit yang memberikan tanggapan kocak.
Terlebih diketahui, selama ini 'mobil goyang' identik dengan perbuatan tak senonoh.
"Itu lagi ngapain ya? main trampolin?" tanya spain.
"Positif thinking aja mereka lagi berantem di dalem," kata ale.
"Awalnya gue ketawa gue kira karena mesinnya rusak, pas baca komen langsung ohhh paham," sentil riksaa.
Videonya bisa ditonton di sini.
Berita Terkait
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California