SuaraKalbar.id - Prediksi AC Milan vs Venezia bersaing di puncak klasemen. AC Milan siap meladeni perlawanan tim promosi Venezia pada laga pekan kelima Liga Italia Serie A 2021/2022 di San Siro, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB.
AC Milan tentu mengincar poin penuh dari laga kandang kali ini demi terus bersaing di puncak klasemen. AC Milan saat ini bertengger di posisi ketiga klasemen dengan raihan 10 poin dari empat laga yang telah dilalui.
Rossoneri terpaut dua poin dari Napoli yang ada di peringkat kedua serta tiga poin dari Inter Milan yang ada di puncak, namun Inter memang telah bermain lima kali.
Milan sempat berturut-turut mengalahkan Sampdoria 1-0, Cagliari 4-1, dan Lazio 2-0 di tiga laga awal Liga Italia musim ini.
Baca Juga: Terlibat Pencurian Uang Rp500 Juta, Kakak Antonio Cassano Diciduk Polisi
Sayang, rekor 100 persen Rossoneri itu terhenti saat melawan Juventus di Turin akhir pekan lalu, di mana big match ini berakhir sama kuat 1-1.
Sementara itu, Venezia baru sekali menang dan sudah tiga kali kalah di musim baru setelah promosi ke top-flight dari Serie B.
Di laga terakhirnya akhir pekan kemarin, tim besutan Paolo Zanetti itu kalah 1-2 dari Spezia.
Harus diakui jika Milan sangat diunggulkan untuk menang pada laga kandang mereka dini hari nanti. Meski demikian, Venezia yang berstatus underdog tentu juga berpotensi menciptakan kejutan.
Prakiraan Susunan Pemain:
Baca Juga: Prediksi AC Milan vs Venezia, Laga Giornata Kelima Liga Italia
AC Milan XI: Maignan; Florenzi, Tomori, Romagnoli, Hernandez; Tonali, Kessie; Saelemaekers, Diaz, Leao; Rebic
Berita Terkait
-
Napoli Selisih 3 Poin dari Inter, Antonio Conte: Liga Champions Dulu, Baru Scudetto
-
Syarat agar Venezia Tidak Degradasi dari Serie A Italia Musim Ini, Butuh 11 Poin Lagi
-
Klub Liga Italia Incar Mees Hilgers, Duet Maut dengan Jay Idzes?
-
Jay Idzes Kembali Cetak Rekor di Liga Italia! Raih Kemenangan Perdana sebagai Kapten
-
Media Italia: Jay Idzes Pimpin Serangan Saat Timnya Tampak Tertidur
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!