SuaraKalbar.id - Sebuah video baru-baru ini memperlihatkan reaksi seorang pegawai hotel saat melihat kamar berantakan yang baru saja ditinggalkan tamunya. Video yang diunggah di TikTok tersebut lantas viral di media sosial.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Tiktok @iskandarshah91, Senin (4/10/2021) pegawai hotel tersebut memperlihatkan bagian dalam kamar hotel yang hendak ia bersihkan.
Ia merasa kesal dan kaget saat melihat ada banyak noda dan bercak di kasur serta lantai kamar.
Temukan banyak noda dan kotoran
Baca Juga: Kakek Ini Mengamen sambil Gendong Cucu, Warganet: Nggak Tega Lihatnya
Pegawai hotel tersebut memperlihatkan beberapa bagian kamar yang tampak berantakan. Ada bercak berwarna kecoklatan di seprai, ada juga satu kantong bunga mawar merah yang diletakkan di atas kasur.
Ia juga menemukan noda berwarna putih di lantai kamar dan di depan kamar mandi yang diduga merupakan kelopak bunga mawar putih.
Lantai kamar tersebut pun tampak becek karena air yang ikut terbawa saat tamu keluar dari kamar mandi.
Mengaku tak suka
Dalam deskripsi videonya, pria tersebut mengaku tak suka dengan sikap tamu yang tak bisa menjaga kebersihan. Ia merasa pekerjaannya tak dihargai.
Baca Juga: Viral Pegawai Hotel Syok Lihat Bercak Noda di Lantai dan Kasur, 'Ya Allah Kuatkan Imanku'
"Guys, aku paling tak suka kemas bilik macam ini. Tau lah hotel budget (murah). Hormat lah sama kerja orang," tulis pegawai hotel tersebut dalam kolom deskripsi videonya.
"Allah.. Allah.. Allah.. kuatkan Imanku," pungkasnya.
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka menyoroti kebiasaan tamu saat menginap di hotel.
Beberapa lainnya memberikan dukungan pada pegawai hotel tersebut agar sabar dan lebih semangat bekerja.
"Sabar semoga Allah menguatkan fisik kita," komentar salah seorang warganet.
"Cuma housekeeping yang bisa paham," sahut warganet lain.
"Aku kalau check out hotel pastikan dulu semua beres, rasanya malu kalau ninggalin dengan keadaan begini," tulis salah satu warganet.
"Harus saling hormat ya, jangan begitu kasihan yang mencuci ini," ujar warganet lain.
"Jangan kembalikan deposit," komentar salah satu warganet.
"Aku pernah juga merasakan hal ini, pernah jadi housekeeping," sahut warganet lain.
Video lain yang mungkin terlewatkan:
Berita Terkait
-
Arti Velocity di TikTok dalam Bahasa Gaul dan Cara Menggunakannya
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
-
Lirik dan Arti Lagu Tab Tabi Tab yang Viral di TikTok, Padahal Sudah Rilis Sejak 2012
-
Beda Perlakuan ke Nagita Slavina dan Paula Verhoeven, Adab Baim Wong di Kasur Tuai Kritik: Amit-amit!
-
Lirik Lagu Tob Tobi Tob Viral di TikTok, Ternyata Ini Makna Sebenarnya!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California