SuaraKalbar.id - Viral di media sosial detik-detik dua orang sedang kesulitan dan membutuhkan pertolongan diduga hampir tenggelam karena terseret arus di laut.
Parahnya dalam rekaman video tersebut, terdengar suara seorang lelaki yang diduga merekam kejadian tersebut, menyatakan enggan menolong karena takut dan lebih memilih hanya mengabadikan kejadian tersebut.
“Ya kan tolong-tolong itu” ucap seorang lelaki yang diduga merekam kejadian tersebut.
“Dua orang, tidak ada yang menolong, Ya Allah” terdengar suara perempuan dalam video tersebut menimpali.
Baca Juga: Viral Resepsi Pernikahan di Magetan Tak Dihadiri Pengantin Pria, Diduga Kabur saat Hari H
“Lha gimana, aku mau nolong juga ndak berani, yaudah diabadikan (rekam) aja” suara lelaki itu kembali menimpali.
“lha kok kamu malah gitu, sih?” protes perempuan tersebut lagi.
Video tersebut lantas tersebar dan viral di media sosial Instagram.
“Bantu viralkan buat bapak-bapak yang mengabadikan kejadian ini, di saat ada orang butuh bantuan malah enak-enaknya merekam, bukannya (membantu) minta bantuan” keterangan dalam video viral yang diunggah akun Instagram @purwokerto.kini itu.
Unggahan tersebut langsung diserbu para netizen. Banyak dari netizen yang miris dengan kelakuan perekam video tersebut. Para netizen berpendapat, jika merasa takut menolong, setidaknya membantu dengan berteriak meminta tolong orang lain.
Baca Juga: Geli! Mau Makan Malah Lihat Sesuatu Asik Joget Bergerak di Sambal, Warganet: Hilang Nafsu Makan
“minimal kan bapaknya teriak-teriak minta tolong yang lain. Masak di sana tidak ada orang lain. Biasanya kan ramai musim liburan di tempat wisata” ujar seorang netizen.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!