SuaraKalbar.id - Viral sejumlah anak dibawah umur kelompok balap liar diamankan kepolisian usai tertangkap tengah melakukan aksi di seputaran Kota Ketapang, Kalimantan Barat, pada Jum’at (20/10/23) dini hari.
Dalam unggahan yang dibagikan oleh akun Instagram @satlantasketapang, terlihat belasan anak dibawah umur diamankan pihak kepolisian.
Dengan memberikan efek jera, terlihat pihak berwajib tampak meminta para pelaku untuk mendorong motor milik mereka ke kantor polisi dan kemudian memberikan hukuman berupa push up.
Tak hanya itu, para pelaku diketahui juga mendapatkan penilangan dan penahanan sejumlah barang bukti.
Baca Juga: Viral Perampok Kabur Pakai Mobil di Purwakarta, Satpam Menghindar Karena Pelaku Bawa Sajam
“Satlantas Ketapang memberikan penilangan dan mengamankan Barang Bukti berupa sepeda motor selama 1 bulan,” tulis keterangan dalam unggahan tersebut.
Mengetahui pelaku yang merupakan anak dibawah umur dan merupakan siswa sekolah, pihak kepolisian turut meminta agar para pelaku membuat surat pernyataan tertulis dihadapan sejumlah pihak.
“Bagi pelanggar wajib menghadirkan orang tua, kepala sekolah, dan kepala desa, untuk membuat surat pernyataan secara tertulis,” tambah keterangan dalam unggahan tersebut.
Unggahan tersebut lantas viral dan menarik banyak perhatian publik, tak sedikit netizen terlihat mengecam aksi tak terpuji yang dilakukan oleh para pelaku dan beberapa diantaranya tampak memberikan sindiran keras.
“Buat malu keluarga . Buat malu desa ,” tulis @ari****
Baca Juga: Viral Aksi Emak-Emak Jalan Naik Eskalator Turun Demi Hindari Kepadatan, Auto Jadi Tontonan
“Contoh-contoh beban keluarga,” tulis @and****
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini