Menkop UKM Teten Masduki Minta Instagram Tutup Akun Lelong, Netizen Kalbar: Lebay

Alamak. Menkop UKM telah minta Instagram dan platform lain tutup akun jualan lelong,

Bella
Kamis, 09 November 2023 | 09:00 WIB
Menkop UKM Teten Masduki Minta Instagram Tutup Akun Lelong, Netizen Kalbar: Lebay
Ilustrasi - Suasana pusat pakaian bekas impor (thrifting) di lantai 2 Pasar Senen Blok III, Jakarta Pusat, Selasa (21/3/2023). [ANTARA/Mentari Dwi Gayati]

"Berarti barang lelong tuh 'barang haram' yang jual bisa kena pidana ke? Segitunya...," tulis seorang netizen.

"Thrifting (lelong) salah, jualan online salah, jastip salah, belanja shopee dari China salah, TikTok shop dihapus. Nasiblah jadi WNI nih," ketik netizen.

"Orang jualan dipidana, ngerampok ajalah," tulis netizen.

"Lebay tau," tambah netizen lain.

Baca Juga:CEO TikTok Akan Menghadap Menteri Koperasi Pekan Ini, Bahas TikTok Shop?

Kontributor : Maria

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini