Program Makan Bergizi Gratis di Kalimantan Barat Meluas, Kini Sudah Mencapai 154 Sekolah

Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kalbar berkembang pesat, mencakup 154 sekolah hingga 17 Februari 2025. Dua kabupaten akan segera bergabung.

Bella
Selasa, 18 Februari 2025 | 19:05 WIB
Program Makan Bergizi Gratis di Kalimantan Barat Meluas, Kini Sudah Mencapai 154 Sekolah
Ilustrasi Makan Bergizi Gratis. [Suara.com/Iqbal Assaputro]

Program MBG ini merupakan inisiatif dari Presiden Republik Indonesia untuk memastikan anak-anak di Kalimantan Barat mendapatkan makanan bergizi guna mendukung pertumbuhan dan kecerdasan mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini