SuaraKalbar.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkap prediksi cuaca di Kalimantan Barat Minggu (13/9/2020).
Mayoritas wilayah bakal diguyur hujan dengan intensitas ringan hinga lebat.
Untuk suhu di 15 kabupaten/kota Kalbar hari rata-rata 23-31 derajat celcius dengan kelembapan 65 hingga 100 persen..
BMKG memberikan peringatan dini terkait kemungkinan hujan lebat disertai angin kencang di sejumlah wilayah Kalbar.
"Waspada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai guntur/petir dan angin kencang berdurasi singkat di sebagian besar wilayah Kab/Kota di Kalimantan Barat" terang BMKG melalui laman resminya.
Selengkapnya berikut prakiraan cuaca di 15 kota/kabupaten Kalbar.
Bengkayang: pagi hujan lokal, siang hujan petir, malam berawan dan dini hari udara kabur.
Kapuas Hulu: pagi hujan lokal, siang hujan sedang, malam hujan sedang dan dini hari hujan sedang.
Kayong Utara: pagi hujan ringan, siang hujan petir, malam hujan petir dan dini hari berawan.
Baca Juga: Gempa Sukabumi Dipicu Sesar Aktif Cipamingkis yang Membentang ke Laut
Ketapang: pagi berawan, siang hujan sedang, malam hujan ringan dan dini hari berawan.
Kubu Raya: pagi hujan lokal, siang hujan lokal, malam hujan lokal dan dini hari udara kabur.
Landak: pagi hujan lokal, siang hujan petir, malam berawan dan dini hari udara kabur.
Melawi: pagi udara kabur, siang hujan petir, malam hujan lokal dan dini hari udara kabur.
Mempawah: pagi hujan lokal, siang hujan petir, malam berawan dan dini hari udara kabur.
Pontianak: pagi hujan lokal, siang hujan lokal, malam hujan lokal dan dini hari udara kabur.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
-
Filosofi Jersey Anyar Persija Jakarta: Century Od Glory, Terbang Keliling JIS
-
Braakk! Bus Persib Bandung Kecelakaan di Thailand, Pecahan Kaca Berserakan
-
5 Rekomendasi HP Realme RAM 8 GB Memori 256 GB di Bawah Rp 4 juta, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Gerai Tinggal 26, Stok Expired Menggunung! Akuisisi TGUK Penuh Drama
Terkini
-
Ratusan Burung Langka Nyaris Diselundupkan dari Pontianak ke Surabaya
-
Anak TKW asal Pontianak Tertular Penyakit Akibat jadi Korban Kekerasan Seksual, Kasus Mandek Setahun
-
Makin Untung! E-Voucher Rp100 Ribu untuk Pengajuan BRI Easy Card di Website BRI
-
Hingga Juni 2025, 128 Anak di Kalbar Jadi Korban Kekerasan! Terbanyak di Kabupaten Sambas
-
Berkat BRI, Renaco Jadi UMKM Produk Olahan Kurma yang Mendunia