SuaraKalbar.id - Seorang pilot jadi tukang rujak karena pandemi corona. Pilot itu berjualan rujak di pinggir jalan.
Kisah sang pilot yang bernama Azrin Mohamad Zawawi itu pun viral di media sosial. Kisahnya dibagikan oleh akun Facebook bernama Mohamad Zawawi Ahmad.
Zawawi menceritakan kisah putranya seorang pilot yang terkena PHK akibat pandemi Covid-19.
Setelah tak lagi mengudara, putranya bernama Azrin Mohamad Zawawi memutuskan berjualan rujak di pinggir jalan.
Baca Juga: Cara Unik Anak Motor Bikin Teh dalam Gelas, Antimainstream!
"Kemarin putra saya bernama Kapten Azrin Mohamad Zawawi membuka usaha makanan bernama 'Kapten Corner' di Boom Town, Subang, Malaysia. Ia memakai seragam pilotnya untuk berjualan," kata Zawawi dialihbahasakan dari Says, Jumat (6/11/2020).
Dengan bermodalkan meja kecil dan peralatan seadanya, Azrin berjualan di pinggir jalan untuk menyambung hidup.
Alasan Azrin memakai seragam pilot saat berjualan lantaran ia tak mengetahui kapan ia bisa kembali mengenakan seragam pilot dan menerbangkan pesawat.
Untuk mencegah seragam yang dikenakan kotor terkena cipratan bumbu, Azrin menggunakan celemek berwarna merah.
"Untuk semua teman-teman disini, jangan lupa berkunjung ke tempat jualannya. Ia menjual berbagai makanan enak, seperti mee curry hun sup, laksa utara dan rujak buah," ungkapnya.
Baca Juga: Viral Wanita Payungi Kucing Lagi Makan yang Kehujanan, Begini Kisahnya
Unggahan Zawawi yang menceritakan anaknya banting stir menjaddi tukang rujak mendadak viral di media sosial.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Aturan Pemerintah Ini Bikin Pekerja di Industri Tembakau Terancam PHK
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Masa Depan Mass Effect Terancam, BioWare PHK Banyak Developer Senior
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
Rebut Saldo Dana Kaget Hari Ini, Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Tips Cara Lolos Pengajuan KUR BRI Online
-
Berkembang Berkat BRI, Serius Pangan Nusantara: Kami Makin Termotivasi Go International
-
Bahaya Pinjaman Online, Waspadai Risiko di Balik Kemudahan
-
Promo Indomaret Pontianak! Manfaatkan Program Tebus Member Periode 1730 April 2025