SuaraKalbar.id - Maling motor memang sering meresahkan masyarakat, apalagi mereka beraksi tidak kenal waktu. Siang atau malam, mereka siap melancarkan aksinya.
Biasanya aksi maling motor dilakukan secara bergerombol. Satu orang biasanya memantau kondisi jalan, yang satunya lagi mengeksekusi dengan cara membobol motor yang diincarnya.
Namun pernah melihat sebuah aksi maling motor justru tidak kompak dan menimbulkan cekcok antar maling? Insiden ini mungkin jarang terjadi. Namun benar terjadi dalam video yang satu ini.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @camerapenjurunews, aksi maling yang diduga mencuri motor menjadi viral di media sosial.
Baca Juga: Potret Knalpot Kawasaki Ninja 2 Tak Disumbat Selang Bikin Heran, Buat Apa?
Hal ini dikarenakan maling motor tersebut justru tidak kompak dalam menjalankan aksinya. Terlihat kedua pria yang diduga maling motor saling baku hantam. Mereka berebut motor matik yang mereka curi.
Salah satu dari mereka sempat berhasil membawa motor curiannya tersebut, lalu berusaha kabur membawa motornya.
Namun ia gagal lantaran saat membawa motornya tersebut justru oleng dan terjatuh. Pria yang jatuh kena tinju temannya pun mengejarnya dan mengambil motornya.
Aksi baku hantam ini pun terekam kamera CCTV sehingga membuat mereka menjadi viral di media sosial.
Tidak diketahui pasti insiden ini terjadi di mana. Aksi ini pun justru mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
Baca Juga: Potret Bahaya Taruh Material Bangunan Sembarangan, Kepala Pemotor Berdarah
"Ga tega liat motornya, terombang ambing seperti itu." tulis @joris_didot.
"Untung gw dulu berantem sama temen cuma gara2 rebutan layangan putus, bukan gara2 rebutan motor, apa lg gara2 rebutan cewe.." cuit @megapermataputra.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Gempar Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil, Pengacara Sebut Ada Upaya Pembunuhan Karakter
-
Viral 2 Anggota DPRD Medan Nyaris Baku Hantam di Toilet Gedung Dewan
-
Motor Indah Kalalo Dibawa Kabur Sopir Baru, Sebar Foto Pelaku Biar Ditemukan
-
Kisah Absurd STNK Kekaisaran, Polisi Sampai 'Diperas' Rp5 Triliun
-
Siapa Ratu Sedunia? Ngaku Pewaris Kerajaan Surya Loka Langit, Cairkan Warisan di 17 Negara hingga Berlian 57 Kg!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California