SuaraKalbar.id - Viral di Twitter, sejoli tertangkap basah mesra-mesraan diduga saat mengikuti kelas onlive via Zoom.
Sejoli tersebut dibuat panik, setelah menyadari kalau aksinya ditonton peserta lain.
Mereka lupa mematikan kamera dan seketika kalang kabut mengetahui apa yang terjadi.
Video saat pasangan tercyduk mesra-mesraan di Zoom ini menjadi viral di Twitter usai diunggah akun @kuyajosho pada Sabtu (21/11/2020) lalu.
Baca Juga: Seberapa Greget Sarapanmu? Viral Ayam Geprek 'Rp 6 Juta' Fine Dining Lewat!
Diduga, video pasangan kekasih yang tercyduk mesra-mesraan ini menjadi viral di TikTok sebelum kemudian diunggah ke Twitter dan menjadi topik panas.
Menikmati waktu keduanya, pasangan kekasih ini nampak saling menggosok-gosokkan hidung masing-masing tepat di depan kamera Zoom yang menyala.
Perlu waktu yang cukup lama sebelum sang wanita sadar jika kamera Zoom miliknya menyala dan aksi keduanya disimak oleh seluruh peserta kelas tersebut. Dirinya lalu buru-buru mematikan kamera tersebut.
Postingan mengenai pasangan yang terciduk mesra-mesraan di Zoom ini lalu memicu berbagai komentar dari netizen.
Tak sedikit yang memberikan sindiran hingga komentar kocak seperti berikut..
Baca Juga: Beras Dijual Eceran Harganya Cuma Rp 99, Pembeli Merasa Tertipu
"Malu banget ya Allah, kadang cuma kelihatan muka aja malu, apalagi lagi beginian" balas netizen dengan akun @Lachimol**.
"Ya Allah bengek, uwu-uwuan lupa off camera" tulis pemilik akun Instagram @ailurophi***.
"Aliyah, bener-bener lu ya, astaga" komentar pemilik akun Instagram @c0lac0***.
"Mbak, kalau hidungnya gatal, kan bisa digaruk pakai tangan" ungkap netizen dengan akun Instagram @esjeru***.
Untuk lebih jelasnya, videonya bisa disimak di sini.
Berita Terkait
-
BEMP Sukses Buka Opening Crowd untuk Kembangkan Potensi Peserta
-
Xiaomi 15 Pro: Kamera 5x Optical Zoom, Baterai 90W, dan Snapdragon 8 Gen 4 Terbaru
-
Unboxing Kamera Profesional di Smartphone: 3 HP dengan Optical Zoom Terbaik 2024
-
Bisa Berbagi Layar, WhatsApp Tambah Fitur Baru Mirip Zoom
-
Video Call WhatsApp Kini Bisa Tampung 32 Orang, Makin Mirip Zoom
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas