SuaraKalbar.id - Pedangdut Iis Dahlia khawatir kondisi psikis sang putra, Devano Danendra, terganggu gara-gara ikut dihujat warganet karenanya.
"Itu yang netizen nggak mikir bahwa impact komentar mereka itu bisa menyerang psikisnya orang," kata Iis Dahlia ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan belum lama ini.
Si pelantun lagu Tamu Tak Diundang ini mengatakan, curhatan Devano Danendra di media sosial belum lama ini semata-mata untuk membelanya. Katanya, sang anak tak tahan ibunya menjadi bulan-bulanan warganet.
"Mungkin sebenernya dia ngebela gue, tapi kan tidak begitu caranya. Kita di dalam keluarga punya kok cara sendiri untuk berbicara sama anak. Karena mamanya dijelek-jelekin mulu sama orang dia memang jadi seperti itu," ujarnya.
Baca Juga: Iis Dahlia Buka Suara Soal Curhatan Viral Anaknya yang Tertekan
Iis Dahlia sendiri sudah bicara empat mata dengan Devano Danendra. Alih-alih marah melihat curhatan sang anak, perempuan 48 tahun ini memilih menenangkannya.
"Bicara dari hati ke hati. Kalau lagi hal kayak gini saya pelukin dia, touching dia. Cuma karena Devano di rumah ada studio kan, jadi dia di rumah lebih seneng ngeband," katanya.
"Kalau aku sih paling becandain ya makanya jangan baca komentar, kalau mau baca komentar Adek (sapaan Devano dari Iis) harus siap mental, kalau nggak siap jangan baca komen," ujarnya lagi.
Devano Danendra membuat pengakuan bahwa tertekan menyandang status anak Iis Dahlia. Semua dipicu karena komentar negatif yang terus diterimanya.
Gara-gara itu, pemain MeloDylan ini sampai tidak mau syuting bareng Iis Dahlia. Dia juga enggan membela ibunya itu apabila sedang menghadapi bullyan di media sosial.
Baca Juga: Devano Danendra Tertekan Jadi Anaknya, Iis Dahlia Beri Reaksi Tak Terduga
"Teman-teman di dalam hati saya yang paling dalam, dengan ini bukannya saya nggak suka dan nggak bela keluarga saya sendiri. Namun saya nggak mau saya punya ketakutan kayak gini dan membuat saya lemah untuk melakukan kegiatan apa pun," ungkap Devano Danendra.
Berita Terkait
-
Tangis Iis Dahlia Pecah, Takut Saat Bahas Pernikahan Anak-anaknya
-
Tak Sabar Timang Cucu, Iis Dahlia Mulai Desak Salshadilla Juwita Buat Buru-Buru Menikah
-
Jalani Umrah, Iis Dahlia Doakan Anak Cepat-Cepat Dapat Jodoh
-
Ketakutan Terbesar Iis Dahlia: Meninggal Sebelum Anak-anaknya Mapan
-
Kapok Dibuat Ribut dengan Lesti Kejora, Iis Dahlia Sentil Dewi Perssik: Bikin Gara-Gara Mulu
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini