SuaraKalbar.id - Opsi untuk membeli kendaraan dalam kondisi bekas tentu cukup masuk akal mengingat harganya yang lebih terjangkau jika dibandingkan dengan beli baru. Apalagi di saat krisis Covid-19 seperti sekarang ini.
Namun sebelum memutuskan untuk membawa pulang kendaraan, pastikan untuk memeriksa secara teliti agar tak mengalami kejadian seperti yang satu ini.
Viral di media sosial, sebuah video yang memperlihatkan dugaan praktik kecurangan jual beli motor bekas.
Dalam video tersebut, terdapat beberapa kejanggalan pada motor yang hendak dibeli, yakni adanya plat tempelan di bagian nomor rangka motor.
Baca Juga: Motor, Laptop dan Ponsel Pacar Digadai, Bamantara Divonis Penjara Dua Tahun
Plat tersebut direkatkan dengan menggunakan lem. Saat dilepas, terlihat bahwa plat tempelan mempunyai kode yang berbeda dengan nomor rangka paten yang tersemat.
Selain itu, calon pembeli juga sempat memeriksa nomor mesin. Namun mereka menemukan adanya bagian yang sudah dilas, menguatkan dugaan adanya rekayasa nomor mesin.
*Untuk menuju video terkait, klik di sini.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @nenk_update, kemarin (7/12/2020).
"Waspada teman2 bagi yang mau beli motor bekas... Harap dicek dengan teliti. Yang di video cerita nya berniat beli motor bekas, untung dicek dulu ternyata nomer rangka sama nomer mesin nya beda," tulis akun tersebut.
Baca Juga: Baim Wong Tolak Bantu saat Ditemui Ibu Gendong Anak Minta Tebus Motor
Bikin resah, unggahan ini pun menuai beragam respons warganet seperti pada beberapa komentar berikut ini.
Berita Terkait
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Gaikindo Akui Kebijakan AS Berdampak Terhadap Penurunan Penjualan Kendaraan di Indonesia
-
Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan Jogja Tahun 2025 Dibuka? Ini Info Tanggalnya
-
Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Jateng 2025, Kapan Batas Akhirnya?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini