SuaraKalbar.id - Sebanyak tujuh kabupaten di Kalimantan Barat menggelar Pilkada 2020 hari ini, Rabu (9/12/2020).
Setidaknya ada 23 pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati yang bertarung memperebutkan kursi kepemimpinan kepala daerah.
Dari 7 Kabupaten di Kalbar, ada tiga daerah yang sudah terlihat perhitungan suaranya.
Selengkapnya berikut hasil quick count sementara Pilkada di 3 Kabupaten Kalbar seperti dikutip SuaraKalbar.id dari laman pilkada2020.kpu.go.id.
Baca Juga: Pilkada 2020: Pesta Demokrasi dalam Bayang-bayang Pandemi Covid-19
Kabupaten Sambas
1. Heroaldi Djuhardi Alwi - Rubaeti Erlita: 32,7 persen
2. Satono - Farur Rofi: 33,3 persen
3. Helman Fahri - Darso: 20,8 persen
4. Atbah Romin Suhaili - Hairiah: 13,2 persen
Kabupaten Sintang
1. Jarot Winarno - Sudiyanto: 63,6 persen
2. Askiman - Hatta: 7,8 persen
3. Yohanes Rumpak - Syarifuddin: 28,7 persen
Kabupaten Melawi
Baca Juga: Meninggal di TPS, Musdin Ambruk usai Cuci Tangan dan Cek Suhu Badan
1. Panji - Abang Ahmaddin: 83,6 persen
2. Henry Dwi Rini - Mulyadi: 2,7 persen
3. Dadi Sunarya Usfa Yursa - Kluisen: 13,7 persen
Catatan: Hasil di atas merupakan perhitungan sementara pukul hingga 17.30 WIB.
Berita Terkait
-
Kabar Gembira! UMK Kalimantan Barat 2025 Dipastikan Naik: Tembus Rp 3,5 Juta?
-
Modal Cuma-Cuma dari Astra, Warga Gang Durian Bertahan Budidaya Ikan Nila Meski Tantangan Menghadang
-
AHY Serahkan Dukungan Kepada Cagub-Cawagub Kalbar dan Maluku Utara
-
Injury Time Pendaftaran Pilkada 2024, Ini Kandidat Jagoan Demokrat di Kalbar dan Maluku Utara
-
Dimana Lokasi Kantor Desa Mirip Istana Garuda IKN? Publik Terbelah Gegara Desain Kepalanya
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas