SuaraKalbar.id - Sebuah paralayang mengalami kecelakaan di Ketapang, Kalimantan Barat. Paralayang jatuh, mengangkut pilot dan penumpang.
Kecelakaan paralayang terjadi di sekitar Jalan Tanjungpura, kilometer 2 Desa Sungai Awan Kiri, Kecamatan Muara Pawan, Kabupaten Ketapang, Kamis (11/12/2020) sekitar pukul 09.30 WIB.
Beruntung tidak ada korban akibat musibab tersebut. Tim gabungan dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Ketapang, berhasil mengevakuasi dua orang, yakni pilot dan penumpang paralayang yang jatuh;
"Kedua korban jatuh saat bermain paralayang dan berhasil selamat, satu orang mengalami patah tulang di bagian kaki," kata Kepala BPBD Kabupaten Ketapang, Yunifar dalam keterangan tertulisnya.
Kedua korban atas nama Wahyudi Santoso dan Yusup Muhammad.
Korban mengalami patah tulang pada bagian kaki sebelah kanan akibat terbentur kerangka paralayang ke tanah, dan saat ini kedua korban sudah ditangani oleh petugas kesehatan di RS Fatimah Ketapang.
Adapun dugaan penyebab paralayang itu jatuh, yakni karena kendala teknis. Saat sudah take off, paralayang mengalami kendala di tenaga mesin dan jatuh.
"Hingga saat ini satu unit paralayang yang jatuh masih di lokasi dan kondisinya rusak berat," katanya.
Tim gabungan yang melakukan evakuasi terdiri dari anggota BPBD Kabupaten Ketapang, Polres, Kodim 1203 Ketapang, Basarnas daerah dan warga sekitar. (Antara)
Baca Juga: Potret Detik-Detik usai Mobil Digilas Truk, Ekspresi "Kernet" Jadi Sorotan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan
-
BRI Dorong Ekonomi Hijau Lewat Pameran Tanaman Hias Internasional FLOII Expo 2025
-
BRI Hadirkan Semangat Baru di USS 2025: The Name Got Shorter, The Vision Got Bigger
-
BRImo Makin Gacor, Transaksi Tembus Rp.5000 Triliun
-
KUR BRI: Bukan Sekadar Pinjaman, Tapi Katalis Ekonomi Rakyat