SuaraKalbar.id - Potret lawas menjadi bahasan menarik di media sosial. Seperti potret lawas suasana Puskesmas tahun 1971 kali ini yang membuat warganet bernostalgia.
Berbeda dari zaman sekarang, suasana Puskesmas tahun 1970-an menampilkan sejumlah bagian menggelitik.
Potret lawas suasana Puskesmas tahun 1971 viral di Instagram usai diunggah @perfectlifeid pada Kamis (19/11/2020).
Sang pengunggah menerangkan bila postingannya tersebut menggambarkan suasana salah satu Puskesmas di Denpasar, Bali tahun 1971.
Baca Juga: Ketua IDI Bersedia Disuntik Vaksin Covid-19 Pertama, Ingin Jadi Role Model
"Melihat suasana berobat pasien dan periksa gigi di Puskesmas di Denpasar, Bali tahun 1971" tulis caption unggahan tersebut.
Dalam foto yang diunggah, nampak seorang dokter dan susternya yang sedang sibuk memeriksa gigi seorang pasien. Walaupun lawas, alat-alat medis yang digunakan justru sudah tergolong modern.
Pada foto yang lainnya, nampak sejumlah pasien yang sedang begitu tertib mengantre menunggu giliran untuk diperiksa oleh dokter gigi dan suster yang bertugas di Puskesmas tersebut.
Dibagikan @perfectlifeid dan menjadi viral, unggahan potret lawas suasana Puskesmas tahun 1971 ini mendapat berbagai komentar dari warganet. Tak sedikit yang dibuat salah fokus dengan penampilan dokter di Puskesmas tersebut.
"Dokter cewe ngeselin mukanya," celetuk @gunawa**
Baca Juga: Jamin Keamanan Vaksinasi, Ketua IDI: Generasi Manusia Selamat Berkat Vaksin
"Dokternya pakai heels..tetap in style dalam bertugas," kata @ pras**
Selain penampilan dokter, warganet dibuat salah fokus dengan beberapa hal dalam potret lawas tersebut.
"Sanggul ibu-ibunya rapi bener"," tulis @saputri_dewi_ratn***.
"Tahun 1971 udah maju banget ya alatnya, ubin kaya gitu juga masih ada sekarang" komentar @albiruni***.
"Gaya model rambut perawatnya keren juga. Mirip bintang model Amerika zaman itu" ungkap netizen dengan akun @bang_raja90.
Sejak dibagikan, potret lawas suasana Puskesmas tahun 1971 ini telah mengumpulkan lebih dari 2.136 likes. Lebih jelasnya, fotonya bisa dilihat di sini.
Berita Terkait
-
1.000 Lebih Dokter dan Perawat Tewas di Gaza, ICC Keluarkan Surat Perintah Tangkap Netanyahu
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
IDI Bogor Komitmen Tingkatkan Kapasitas Dokter, Percepat Penanganan Darurat, Hengky Apresiasi
-
Adu Pendidikan Dokter Richard Lee vs Dokter Detektif, Ada Kemiripan?
-
Bakal Ditengahi Denny Sumargo, Richard Lee Sindir Dokter Detektif Sengaja Ulur Waktu Demi Pamor
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities