SuaraKalbar.id - Viral di media sosial, video seorang joki balap liar diseruduk pemotor saat beraksi di jalanan pada malam hari.
Bukannya kasihan, warganet yang melihatnya justru memberikan komentar menohok.
Video joki balap liar diseruduk pemotor salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @smart.gram, Jumat (17/12/2020).
Dalam rekaman berdurasi singkat itu, menampilkan potret sekelompok orang di sebuah jalanan pada malam hari. Mereka diketahui balap liar di lokasi yang tidak diketahui pastinya tersebut.
Baca Juga: Viral! Video Anak dan Ibu ini Bikin Warganet Menangis
Seorang laki dengan sepeda motor modifikasi terlihat ambil bagian, mau balapan dengan seorang temannya. Mengetahui rivalnya sudah di garis start, joki balap liar itu lalu menuju tengah jalan.
Saat itu dia tidak melihat kondisi sekitar. Tiba-tiba, seorang pemotor lain yang membawa muatan melintas di tengah jalan dan menyeruduk kendaraan joki balap liar tadi.
Walhasil, kedua pengendara itu terkapar setelah tabrakan. Orang-orang di sekitar pun langsung mengerumuni keduanya untuk memberikan bantuan.
Video joki balap liar diseruduk pemotor ini menuai atensi warganet yang justru memberikan sindiran pedas seperti berikut.
"Kenapa gak bus Sugeng Rahayu aja yang nabrak?" kata @hilalhm***.
Baca Juga: Disebut-sebut Mirip Chef Juna, Sosok Pembalap Liar Ini Mendadak Viral
"Maunya yang nabrakin itu truk biar enak liatnya," timbal @raff***.
Berita Terkait
-
Brutal! Gerombolan Pemuda Balap Liar Rusak Rumah Pak RT di Pasar Rebo, Polisi Cari Pelaku Meski Korban Tak Lapor
-
Ditangkap usai Video Mesumnya Viral, 2 Remaja Adegan Ciuman Sesama Jenis Ternyata Masih Pelajar
-
Cegah Kecelakaan Berulang, Polda Metro Akan Tutup Ruas JLNT Casablanca Pukul 10 Malam Hingga 4 Subuh
-
Viral Remaja Jember Kejang-kejang Usai Terjatuh Saat Balap Liar, Begini Kondisinya Kini
-
Polisi Siaga 24 Jam Antisipasi Tawuran Hingga Balap Liar Selama Ramadan, Polda Metro Jaya: Lapor ke Hotline 110
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Rezeki Nomplok Nggak Perlu Ribet! Saldo DANA Gratis Terbaru Sudah Tersedia, Klaim Sekarang Juga!
-
Lewat BRI, Batik Tulis Khas Lamongan Jadi Kondang di Pasar Global
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui