SuaraKalbar.id - Cerita menggelikan dibagikan oleh seorang cewek di media sosial. Dia terkejut setelah memakai baju yang baru diterima oleh ibunya.
Bukan baju biasa, diceritakan kalau baju itu adalah kiriman dari Arab Saudi. Kisahnya pun viral di media soial setelah dibagikan oleh akun Instagram @insta.nyinyir, Jumat (18/12/2020).
Dalam unggahan itu, seorang cewek awalnya mengabadikan baju bercorak hitam putih yang digantung di dinding. Sepintas baju tersebut mirip gamis lengkap dengan penutuop kepala.
Cewek itu bercerita kalau baju tersebut milik ibunya. Sang ibu mendapatkan baju seorang temannya. Sedangkan si pemberi tersebut mengaku kalau baju itu kiriman dari Arab.
"Jadi mamah aku dikasih baju sama temannya. Katanya dari Arab, 1 set gitu ada kerudungnya nyambung sama baju," ungkapnya.
Lantaran merasa penasaran, si cewek mencoba baju ibunya. Tak disangka setelah dikenakan, pakaian itu malah mirip pakaian renang. Begitu ketat dan menutupi sebagian wajah memakainya.
Cewek dalam video pun merasa geli setelah melihat wajahnya di kamera dengan baju dari Arab tadi.
"Bulet kek telor. Jadi kayak atlet renang," sambungnya.
Meski begitu, ia sempat berpose di hadapan kamera dengan baju dari Arab.
Baca Juga: Viral Bocah Ngamuk dan Tendang Mobil di Jalan, Sebabnya Picu Tanda Tanya
Kontan cerita cewek tersebut memancing komentar warganet. Tak sedikit yang merasa terhibur dengan konten itu.
"Ya Allah ngakak lihat ini," kata @afifahma***.
"Ngakak pengen pipis di celana," timpal @1506**.
Namun adapula warganet yang mengaku pernah mendapatkan baju serupa.
"Iya bener...aku juga punya baju kayak gini darinarab dikasi mertua pas pulang haji.. Bentuk jilbabnya emang kaya gitu...dan itu lucu kali la we kalo dipakek..macam uak uak," ungkap @rif***.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
Fee Based Income BRI Tumbuh dari Layanan AgenBRILink Inklusif
-
Rekomendasi Hampers Cangkir Pilihan Online
-
7 Fakta Grup Facebook Gay di Pontianak yang Bikin Heboh Netizen
-
Asal-usul Nama Pontianak dan Kisah Mistis di Baliknya
-
Mengenal Lebih Dekat Suku Dayak: Tradisi, Adat, dan Warisan Budaya Kalimantan Barat