SuaraKalbar.id - Terjebak dalam kemacetan menjadi hal menjengkelkan bagi sebagian orang. Makin kesal rasanya kalau dalam kondisi itu malah diburu-buru.
Begitu kiranya yang dirasakan oleh sopir ojek online (ojol) kali ini. Lagi kena macet, pelanggannya malah minta ngebut.
Sopir ojol meradang dan menyemprot customer lewat pesan di aplikasi.
Hal itu ditunjukkan lewat unggahan yang dibagikan oleh akun instagram @newdramaojol.id, Rabu (13/1/2021).
"Citra vitri season 2021," tulisnya seperti dikutip SuaraKalbar.co.id.
Baca Juga: Cerita Ojol Dapat Uang Tip Dilipat-lipat, Begitu Dibuka Isinya Bikin Syok
Tampak bidikan layar postingan akun Facebook Kheey yang berisi percakapan singkat antara sopir ojol dengan customer Vitri.
Tak diketahui awal mulanya, si Vitri meminta ojol yang telah dipesannya untuk bergegas.
"Bisa cepat dikit ga?" katanya.
Semenit kemudian, ojol pun membalas. Dia tampak ngegas mendapat pertanyaan itu. Alhasil dia memberikan jawaban kocak namun menohok.
"Naik awan kinton aja. Pinjem punya kera sakti. Gatau macet apa," balasanya ketus.
Baca Juga: Dapat Tip Uang 2000 Dilipat, Driver Ojol Girang Temukan Bonus Didalamnya
Tak diketahui pasti buntut dari percakapan itu, tapi terlihat customer tidak memberikan jawab.
Balasan sopir ojol itu seketika memancing atensi warganet untuk berkomentar. Tak sedikit yang lantas menimpali dengan komentar lucu.
"Kalau mau cepet duluan, nanti saya nyusul," kata @cak.man**.
"Naik buroq sekalian," tulis @suhaila**.
"Kasih kode roket GTA aja," sindir @dimas_***.
Ada-ada aja nih warganet +62.
Berita Terkait
-
Misteri Terpecahkan: Ini Sebab Kemacetan Lalu Lintas Bikin BBM Motor Terkuras
-
Cara Motor Listrik Smoot Bantu Driver Ojol Biar Tak Lagi Ditolak Konsumen
-
Kerugian Akibat Macet di Jakarta Capai Rp 100 Triliun per Tahun
-
Sumber Kekayaan Putri Marino, Dipuji Sederhana Usai Kedapatan Naik Ojek ke Rumah Denny Sumargo
-
Menanti Janji Jokowi: Perpres Jalan Tol Probolinggo-Lumajang Tak Kunjung Realisasi
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
2 Pendulang Emas Tewas Tertimbun Tanah di Perkebunan Sawit Kapuas Hulu
-
Gagal Beraksi! 2 Pengedar Diciduk di Kubu Raya
-
Tragis! Pejalan Kaki Tewas Tertabrak Motor di Adisucipto Kubu Raya
-
Gara-Gara Lupa Kunci Stang, Mio GT Raib Digondol Maling di Kubu Raya
-
8 Pesona Tarian Khas Kalimantan Barat: Sebuah Perjalanan Menuju Jiwa Borneo