SuaraKalbar.id - Banyak ide kreatif dilakukan oleh restoran untuk mempromosikan dagangannya. Salah satu yang cukup menyita perhatian adala dengan mengadakan lomba makan yang memberikan hadiah istimewa.
Sebuah restoran yang berada di India mengadakan sebuah lomba makan berhadiah Royal Enfield. Dilansir dari Cartoq, restoran yang berada di kawasan Pune, India ini memiliki tujuan khusus mengadakan lomba ini.
Tujuannya untuk memulihkan kondisi dari kerugian akibat lockdown yang diterapkan di negara India selama pandemi covid-19.
Hadiah dari lomba ini pun tak main-main, yakni sebuah motor Royal Enfield 350.
Pastinya untuk mendapatkan motor ini pun tidaklah mudah. Restoran ini memberi syarat yakni harus menghabiskan makanan bernama Bullet Thali selama 60 menit.
Kok lama sekali durasi makannya? Memang komposisi Bullet Thali apa saja?
Makanan ini ternyata memiliki komposisi surmai goreng, ikan goreng bawal, ayam tandoori, kambing kering, kambing abu-abu, ayam, dan biriyani udang yang dalam bahasa lokal dikenal sebagai Kolumbi.
Bullet Thali sendiri di sana dibanderol seharga 2,5 ribu Rupee India atau setara dengan Rp 484 ribu.
Sedangkan untuk harga Royal Enfield 350 dibanderol 165 ribu Rupee India atau setara Rp 31,7 jutaan
Baca Juga: Waspada! Modus Baru Curanmor, Tinggalkan Pacar Sebagai Jaminan
Pemilik Restoran, Atul Waiker sengaja menempatkan lima unit motor baru Royal Enfield Bullet itu di beranda restoran sehingga bisa menarik perhatian warga yang sudah mulai keluar rumah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Heboh! Pelajar SMP Diduga Pesta Narkoba di Ruang Kelas Sekolah
-
Banjir Rob Kalimantan Barat Picu Ancaman Hewan Liar Masuk Permukiman, Warga Diminta Waspada
-
TPS Sampah Parit Ngabe Dipindahkan, Dinilai Cemari Lingkungan
-
Penggeledahan KSOP Ketapang Berlanjut, Kejati Kalbar Dalami Dugaan Korupsi Ekspor Bauksit
-
Waspada Superflu, Masyarakat Sambas Diimbau Tingkatkan Kewaspadaan