Vintage, Retro, dan Old school
Tren fashion 2021 masih diwarnai dengan konsep vintage, retro, dan old school dari tahun 2020. Akan tetapi, terdapat perbedaan dari tahun sebelumnya yakni adanya overlapping antara konsep old school dan new school, yang menyebabkan munculnya dua konsep fashion di saat yang bersamaan.
Konsep era Victorian tahun 1990 muncul kembali di akhir tahun 2020 dan sangat digemari. Model ruffles dan puff sleeve diperkirakan masih akan sangat diminati untuk di 2021 kuarter 1.
"Saya pikir 2021 adalah era dari overlapping, old is the new new. Setelah era Victorian, akan masuk fashion dengan inspirasi era Retro 70 dengan pemilihan warna yang lebih deep dan colorful," ungkap Andani.
Pemilihan pattern di 2021 akan lebih banyak menggunakan geometric pattern yang lebih kecil, tidak lagi abstract drawing yang pernah populer sebelumnya.
Baca Juga: Harga Rok Transparan Nagita Slavina Seharga Mobil Bikin Terkejut
Warna yang akan populer seperti yellow butter, olive green, magenta, indigo blue, dan cream chocolate.
Konsep tersebut juga masih akan tetap menjadi core dari setiap koleksi Nona.
"Nona sangat terinspirasi dari fashion di setiap era, namun karena koleksi Nona lebih versatile, kami memiliki koleksi untuk beberapa pelanggan yang memang main style-nya berbeda-beda. Tahun ini kami akan menampilkan model-model yang simplistic with a little bit of twist dengan mix color pop dan mencoba wrap dress dan wrapping top," tambah Andani.
Itulah 4 tren fashion yang diprediksi akan populer di 2021.
Baca Juga: 5 Gaya Fashion Seksi nan Elegan ala Penyanyi Marion Jola
Berita Terkait
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
Ketua APPMI Akui Laju Ekonomi Indonesia Lemah, Industri Fashion Terdampak?
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
4 Padu Padan Kasual Anti Mainstream ala J-Hope BTS, Cocok Buat Daily Style
-
Idul Fitri Berlalu, Pameran Modest Fashion Ini Raup Omzet Rp1 Miliar saat Isu Ekonomi Lemah
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
Terkini
-
Lewat BRI, Batik Tulis Khas Lamongan Jadi Kondang di Pasar Global
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan