SuaraKalbar.id - Beredar tangkapan layar foto lembar kerja siswa saat diminta mengerjakan soal pilihan ganda oleh guru sebagai tugas sekolah.
Jawaban siswa tersebut justru membuat bingung karena ditulis beda daripada yang lain.
Umumnya, ketika menjawab soal pilihan ganda siswa akan menulis secara urut dan rapi. Namun siswa kali ini berbeda.
Kisah itu dibagikan oleh akun Twitter @subtanyarl, Jumat (30/1/2021).
Baca Juga: COVID-19 1 Juta Kasus, Guru Jakarta Dilaporkan Suruh Siswa Balajar Kelompok
Akun itu mengunggah foto buku tulis berisi jawaban pilihan ganda seorang murid atas nama Karla. Foto itu berasal dari postingan akun TikTok @babymoonx.
Tampak kertas bergaris berisi jawaban si Karla. Namun ada yang janggal bila diamati lebih jauh kertas tersebut.
Siswa itu menuliskan jawaban soal pilihan ganda secara tak beraturan hingga memenuhi satu halaman kertas.
Jawaban itu ditulis tidak urut, berpencar-pencar. Selain itu, dia juga menulis tidak sesuai garisnya menggunakan tinta hitam
Orang yang melihat lembar kerja Karla harus mengamatinya lebih teliti.
Baca Juga: Cewek Naik Taksol Disopiri Sosok Tak Terduga, sampai Bingung Mau Salaman
Foto jawaban Karla tersebut lantas dibubuhi narasi menggelitik yang diduga dari gurunya.
"Karla si murid durhaka, apa salah ibu sampe bikin depresi begini ngoreksi jawaban kamu," tulisnya.
Kontan saja, warganet yang menyimak unggahan tersebut memberikan komentar menggelikan.
"Salah satu cara membalas dendam seorang murid terhadap guru," kata @mus***.
"Kharla pinter banget nambah beban gurunya. Patut diapresiasi," sentil @@nr**.
"Ni anak kreatif banget buat ngerjain gurunya. Baru kali ini lihat jawaban bertaburam kek bintang di langit," tulis @penghu***.
Berita Terkait
-
Dituduh Aniaya Anak Polisi, Guru Supriyani Curhat Selama Ditahan: Tiap Pagi Cabut Rumput, Tidurnya Beralas Tikar
-
20 Desain Poster Hari Guru Nasional 2024: Kreatif dan Inspiratif!
-
Bupati Damaikan Guru Supriyani & Orang Tua Siswa, Ketua LBH HAMI Dipecat! Ada Apa?
-
Guru dan Masa Depan yang Dikorbankan: Refleksi Profesi yang Terabaikan
-
Menghargai Pekerjaannya, Menghargai Kebutuhannya: Realitas Gaji Guru
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba