SuaraKalbar.id - Sosok Arya Saloka dielu-elukan banyak wanita. Popularitasnya melambung selepas memerankan tokoh Aldebaran dalam Sinetron Ikatan Cinta.
Segala yang dilakukannya tak ayal menjadi sorotan. Apa saja yang berkaitan dengan dirinya disambut antusias para penggemar.
Semejak namanya naik daun, netizen pun ramai menguliti sosok Arya Saloka. Terbaru, pengguna media sosial Instagram menyoroti pendidikan terakhir Arya.
Ternyata, aktor kelahiran 27 Juni 1991 itu sempat kuliah di Universitas Negeri Malang angkatan tahun 2010.
Baca Juga: Hits: Tips Cegah Makeup Longsor, Gelang Low Budget Andin Ikatan Cinta
Akun @lambe.nyinyiir baru-baru ini menyuguhkan data Arya yang diambil dari website Kemendikbud. Dari data itu diketahui Arya sudah menyelesaikan masa belajarnya di jurusan Pendidikan Teknik Informatika.
Data pendidikan terakhir Arya pun menuai beragam reaksi dari warganet. Menariknya, beberapa warganet kaget saat mengetahui fakta bahwa suami Putri Anne itu pernah kuliah di Malang.
"Lah tau dari cah Malang (Lah pernah jadi anak Malang)," celetuk seorang warganet.
"Oalah tibaknya arek Malang tah podo sama saya (Oalah ternyata anak Malang, sama kayak saya)," sambung lainnya.
"Wah adik tingkat, gedung sebelahan dulu. Kok gak pernah ketemu ya," imbuh warganet yang juga alumni Universitas Negeri Malang.
Baca Juga: Hits: Pendidikan Terakhir Arya Saloka Hingga Gelang Amanda Manopo
"Ealah satu kampuss sama gue. Informatika kan berarti adik angkatan gue," tutur yang lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Putri Anne Diledek Haters Unggah Video Lagi Pole Dance: Lagi Belajar Sirkus Ya
-
Pemerintah Akan Renovasi 10.440 Sekolah di Indonesia
-
Rote Hospiltality Academy Punya Pendidikan Pariwisata Gratis di NTT
-
Refleksi Hardiknas 2025: Literasi, Integritas, dan Digitalisasi
-
Pembelajaran 'Deep Learning' sebagai Paradigma Baru Pendidikan Nasional
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Mutasi Anak Try Sutrisno Batal Usai Dikaitkan Isu Pemakzulan, Purnawirawan Minta Panglima TNI Cermat
- 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Rp3 Jutaan untuk Pekerja Keras: Pilih yang Irit atau yang Ngebut?
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
Pilihan
-
Sejarah Baru! Penjualan Mobil Listrik Kalahkan Mobil Hybrid di Kuartal I 2025
-
Bertemu Presiden FIFA di Vatikan, Jokowi Curhat Kondisi Sepak Bola Indonesia
-
Garuda Indonesia Tak Kuat Bayar Biaya Perawatan Pesawat, Erick Thohir Mau Panggil Wamildan Tsani
-
Persib Bandung Terancam Gagal Juara BRI Liga 1 2024/2025 Gara-gara Persebaya, Begini Hitungannya
-
Jual Data Demi Uang: Warga Bekasi Antre Pindai Retina di Worldcoin
Terkini
-
Harga Emas Antam Naik Rp3.000 per Gram, Buyback Tembus Rp1,75 Juta: Simak Rinciannya
-
Klaim Dana Kaget Hari Ini, Gratis dan Tanpa Syarat
-
BRI Ungkap Strategi Jitu Hadapi Ekonomi Global: Fokus CASA dan Digitalisasi
-
Jangan Lewatkan! Klaim Dana Kaget Hari Ini dan Dapatkan Saldo DANA Gratis dari Link Resmi Ini
-
Peran BRI Dalam IPPA Fest 2025: Binaan Berkarya, Inklusi Finansial Terbuka Luas