SuaraKalbar.id - Kali ini akan membahas wisata di Singkawang, Kalimantan Barat yang cocok utuk dijadikan tujuan liburan.
Kota Singkawang menawarkan beragam pesona. Tak hanya budaya dan kuliner, di Singkawang ada tempat wisata menarik
Singkawang juga dikenal sebagai pusat perayaan Cap Go Meh di Indonesia. Baru-baru ini, kota tersebut juga masuk 10 besar kota paling Toleran di Indonesia pada 2020 versi Setara Institute.
Setiap tahunnya, banyak wisatawan lokal maupun mancanegara berkunjung ke Kota Singkawang yang berjuluk Kota Seribu Klenteng.
Baca Juga: Mantap, Singkawang Masuk 10 Besar Kota Paling Toleran di Indonesia
Nah, berikut ini ada daftar tempat wisata di Kota Singkawang;
1. Bukit Rindu Alam
Bukit ini memiliki ketinggian 400 meter di atas permukaan laut. Di sini Anda akan disuguhkan pemandangan menakjubkan Gunung Kota, Gunung Besar, dan Gunung Lapis yang mengelilingi bukit tersebut. Tak hanya itu, pemandangan Pantai Bajau pun akan terlihat jelas dari atas bukit.
Sesampainya di puncak bukit, Anda bisa bersantai sambil menikmati matahari terbit atau terbenam ditemani secangkir kopi yang dijual oleh beberapa warung yang ada di Bukit Rindu Alam. Untuk tiket masuknya, pengunjung hanya membayar Rp 10 ribu per orang.
2. Pantai Palm Beach
Baca Juga: Cap Go Meh Ditiadakan, Warga Singkawang Diimbau Beribadah di Rumah
Mulanya, pantai ini merupakan resort yang dibangung di bibir pantai. Namun, pengunjung yang tidak menginap di resort diperbolehkan berkunjung sehingga banyak wisatawan yang memilih berlibur ke pantai tersebut karena selain pemandangannya yang indah, pantai ini juga kerap menghadirkan berbagai atraksi wisata.
Berita Terkait
-
Destinasi Libur Lebaran di Sentul City: Wisata Kuliner Hingga Petualangan Alam!
-
Bali Saat Lebaran: Panduan Lengkap + 15 Destinasi Wisata yang Bikin Liburanmu Tak Terlupakan!
-
Destinasi Liburan Akhir Tahun, Menikmati Tradisi Natal di 3 Negara Asia
-
Pilihan Destinasi Liburan Berdasarkan Zodiak: Lebih Menyenangkan dan Sesuai Karakter!
-
Profil Herman, Politisi PKS Tersangka Pencabulan Anak Dilantik jadi DPRD
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!