SuaraKalbar.id - Sabar itu ada batasnya, begitu yang sering diucapkan banyak orang saat mengalami ujian. Seorang driver ojek online (ojol) baru saja membagikan kisah saat dibuat tak sabar oleh customer.
Dia bahkan sampai membawa-bawa nama debt collector, gara-gara terlalu kesal. Kisahnya pun viral.
Hal itu terlihat lewat unggahan yang dibagikan oleh akun Instagram @lambe_ojol baru-baru ini. Ada bidikan layar percakapan antara ojol dan customer yang diunggah oleh seorang pengguna Facebook.
"Barbar," tulis pengunggah foto.
Baca Juga: Gara-gara Kecipratan Air saat Naik Motor, Pemuda Bentak Ibu yang Naik Ojol
Singkat cerita, seorang driver ojol mendapat orderan untuk mengantar barang kepada seseorang.
Dia mencoba menghubungi customer tersebut via telepon saat sudah di lokasi tujuan.
Namun penerima barang tersebut mendadak sulit dihubungi. Driver ojol pun kesal lalu mengirimkan pesan via WhatsApp.
Dia meminta agar customer segera angkat telepon dan memberikan penjelasan. Sebab, dia mengira customer ketakutan melihat kontak asing menelepon.
Permintaan tersebut dituliskan ojol menggunakan bahasa menggelitik.
Baca Juga: Berseteru dengan Ojol, Pemuda Ini Berakhir Minta Maaf dan Setop Dirundung
"Saya ojek bukan depkolektor. Mohon diangkat telefonnya saya mau kirim barang," tulisnya.
Berita Terkait
-
Solusi Pinjaman BRI untuk Ojol, Rekomendasi Cicilan Murah
-
Siap-siap! Ojol Akan Berstatus Pelaku UMKM, Bisa Raih Bansos Hingga Beli BBM Subsidi
-
Polisi Periksa Pengemudi Ojol yang Kirim Paket Kepala Babi ke Kantor Berita Tempo, Ini Hasilnya
-
Merasa Yassierli Hingga Prabowo Dibohongi, Wamenaker Ngamuk Bakal Panggil dan Audit Aplikator Ojol
-
Wamenaker Murka! Aplikator Ojol 'Rakus' Kasih Bonus Hari Raya Cuma Rp50 Ribu
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California