SuaraKalbar.id - Sosok terduga teroris telah menerobos Mabes Polri pada hari Rabu (31/3) siang. Hal ini terlihat dari CCTV, terduga teroris menggunakan hijab panjang di Mabes Polri.
Kabar ini turut dikomentari komika sekaligus produser film Ernest Prakasa. Ia kaget melihat berita mencengangkan yang menyerang Mabes Polri.
Ernest Prakasa berkomentar soal kabar tersebut di Twitter. ernestprakasa : "Gila." ujarnya mengomentari kabar diduga teroris terobos Mabes Polri.
Ernest Prakasa sendiri diketahui sedang berlibur bersama istrinya, Meira Anastasia. Tampak dari akun Instagram pribadinya, ia sedang menyusuri pantai bersama.
Baca Juga: Mabes Polri Diserang Teroris, Ini Kondisi Keamanan Kota Jokowi
Seperti yang diketahui, terduga teroris yang menggunakan hijab panjang sukses menerobos masuk Mabes Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (31/3/2021).
Diketahui, sosok tersebut disebut datang bersama seorang laki-laki. Hal itu diungkapkan oleh salah satu juru parkir di sekitar Mabes Polri.
Dalam peristiwa menegangkan tersebut, satu warga sipil dikabarkan menjadi korban tembak. Korban tersebut merupakan seorang wanita. "Dia nembak cewek dulu," katanya.
Wah, di tengah liburan ke Pantai, Ernest Prakasa sampai kaget nih dengar teroris terobos Mabes Polri.
Baca Juga: Terungkap! Baku Tembak di Mabes Polri, Penyerang Terduga Teroris Perempuan
Berita Terkait
-
Ernest Prakasa dan Cast JESEDEF Hadiri FFI 2024 Naik 'Motor Galon': Menang Nggak Menang yang Penting Hura-hura!
-
Ernest Prakasa Tanggapi Selebrasi Marselino Ferdinan Usai Bobol Gawang Arab Saudi: Kayak Udah Nyiapin!
-
Indonesia Tekuk Arab Saudi, Ernest Prakasa Sindir Haters Shin Tae Yong: Pindah ke Bahrain Aja
-
Respons Murka Ernest Prakasa soal Kenaikan PPN: Gila Kalian
-
Dihujat Gegara Bela Fedi Nuril, Ernest Prakasa Sampai Dibandingkan dengan Najwa Shihab
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas