SuaraKalbar.id - Hampir setiap penampilan Amanda Manopo menjadi pusat perhatian. Apalagi Amanda Manopo dikenal sebagai kolektor barang-barang branded.
Namun baru-baru ini, harga baju Amanda Manopo justru membuat warganet terkecoh.
Disangka mahal, ternyata sang pemain sinetron Ikatan Cinta mengenakan baju yang harganya relatif miring.
Hal itu diungkap oleh akun Instagram @fashionamandamanopo, belum lama ini.
Baca Juga: Amanda Manopo Pakai Jilbab, Warganet: Semoga Amanda Mendapatkan Hidayah
Gaya busana Amanda ini berupa one shoulder dress dengan motif bunga-bunga. Dress sepanjang lutut itu terlihat semakin cantik dengan aksen ruffle di bagian bawah.
Adapun harganya cukup murah, yakni hanya Rp 425 ribu. Sontak, ini cukup mengejutkan warganet di media sosial.
Pasalnya selama ini Amanda dikenal sebagai salah satu selebriti yang kerap memakai outfit mahal, bahkan ketika syuting.
Meski begitu warganet beranggapan bahwa baju itu tetap terlihat mahal saat dipakai Amanda Manopo.
Mereka memuji penampilan lawan main Arya Saloka itu sangat cantik dalam balutan baju tersebut.
Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta Bisa Ditonton Ulang, Begini Caranya!
"Tapi kayak mahal, cantik bingit," ujar warganet lain memuji.
"Kirain jutaan, dipake manda jadi terlihat mehong," tutur yang lain.
"Baju murah kalo yang pake Manda pasti keliatan mahal...beda sama gue baju harga jutaan kalo gue yang make pasti keliatan kayak beli di pasar Gembrong (emoji tertawa)," pungkas yang lain.
Berita Terkait
-
Reaksi Amanda Manopo Soal Kabar Perceraian Arya Saloka dan Putri Anne
-
Resmi Ditalak Cerai Arya Saloka, Ingat Lagi Alasan Putri Anne Melepas Hijab
-
Senasib Pasangan Diisukan Selingkuh, Putri Anne dan Dhena Devanka Nyesal Nikah
-
Ditalak Cerai, Putri Anne Sempat Mengaku Menyesal Menikah dengan Arya Saloka
-
Kini Ceraikan Putri Anne, Video Mesra Arya Saloka dengan Amanda Manopo Sempat Bikin Heboh
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028