SuaraKalbar.id - Asupan makanan saat sahur tentu akan berpengaruh terhadap kondisi kesehatan tubuh selama berpuasa.
Beberapa makanan yang terlalu asin cenderung lebih mudah memicu rasa haus. Di sisi lain, ada juga makanan tertentu yang dapat membuat Anda merasa terhidrasi sepanjang hari.
Melansir dari NDTV, berikut sejumlah rekomendasi asupan sahur untuk merasa tetap terhidrasi dan berenergi selama puasa:
Kacang-kacangan
Baca Juga: Viral Para Pemuda Bangunkan Cewek saat Sahur, Publik: Pasti Kembang Desa!
Kacang-kacangan dapat membikin kenyang cuma dalam jumlah kecil. Kalau Anda memasangkan kacang dengan susu panas maka itu akan menjadi kombinasi yang sehat karena produk susu juga sangat mengenyangkan.
Jika ingin memasangkannya dengan roti, Anda bisa menggunakan selai kacang. Selai almond dan selai kacang akan memberi Anda energi sekaligus membuat Anda merasa kenyang untuk waktu yang lebih lama.
Telur
Telur termasuk asupan yang kaya vitamin dan nutrisi. Makan telur akan membuat Anda merasa kenyang lebih lama karena kandungan nutrisinya termasuk protein.
Oatmeal
Baca Juga: Meski Rasanya Lezat, 5 Makanan Ini Bisa Merusak Kulit
Makanan kaya protein seperti oatmeal juga memberi Anda banyak energi. Oatmeal merupakan sumber protein dan karbohidrat yang menggugah selera. Kalau disajikan dengan tambahan kacang, makanan ini akan semakin penuh gizi.
Ikan atau Ayam
Ikan dikenal sebagai makanan penambah vitalitas. Meski begitu, usahakan untuk tidak menggoreng ikan karena bisa menyebabkan kembung. Makanan yang digoreng perlu dihindari selama sahur karena bisa membuat Anda lebih haus.
Di sisi lain, ayam punya nutrisi penghasil energi yang akan memudahkan seseorang yang berpuasa dan akan berfungsi sepanjang hari.
Buah dan Sayuran
Buah dan sayuran kaya mineral dan vitamin yang membantu seseorang merasa berenergi selama berpuasa. Selain air, buah juga bisa membantu Anda tetap terhidrasi. Beberapa contoh buah yang baik dikonsumsi saat sahur adalah semangka, stroberi, persik, jeruk, tomat, ketimun, selada, bayam, dan seledri.
Berita Terkait
-
Cerita Pahitnya Terry Putri Jadi TKW Pengantar Makanan di AS, Tak Sanggup Bayar ART: Aku Pernah Nangis!
-
Rekomendasi Makanan agar Kuat dan Tahan Lama di Ranjang
-
Cara Mendetoksifikasi Tubuh Secara Alami dengan Makanan Sehat
-
Cek 6 Manfaat Nanas untuk Kesehatan Tubuh yang Teruji Khasiatnya
-
Ini Dia! Manfaat Mandi Air Hangat untuk Kesehatan Tubuh
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba
-
BRI Fellowship Journalism 2025 Diapresiasi Dewan Pers
-
Kalbar Terima Hibah Rp1 Triliun dari Green Climate Fund untuk Pelestarian Hutan