SuaraKalbar.id - Seorang penjual tahu keliling membuat publik naik tensi setelah meminta pemberian lebih dari pembeli. Penjual tahu malah ngelunjak.
Video aksi penjual tahu keliling itu viral di Tiktok, setelah dibagikan oleh kreator Evan lewat akun @hobbymakan.id baru-baru ini.
Awalnya kreator TikTok tersebut mengajak penjual tahu berbagi rezeki kepada sesama, namun justru dibuat heran akhirnya.
Evan lalu menemui keduanya. Setelah berbincang sejenak, dia kemudian memutuskan untuk memborong dagangan mereka.
Baca Juga: Viral Pengamen Bikin Pemilik Rumah Syok dan Teriak Minta Didatangi
Evan meminta ibu tersebut untuk membagikan tahu Sumedang pada tukang parkir, driver ojol, atau siapapun yang lapar.
Ibu tersebut tak keberatan dan merasa sangat senang. Total tahu Sumedang yang diborong Evan adalah Rp664 ribu.
Kemudian sang ibu meminta agar dibayar Rp700 ribu. Evan pun tak keberatan dan mengiyakannya.
Evan kemudian memberikan uang lebih untuk membayar semua tahu Sumedang itu. Tanpa diduga, ibu tersebut meminta agar uangnya ditambahkan lagi.
"Tambahinlah, ibu belum bayar kontrakan," ujar ibu tersebut pada Evan.
Baca Juga: Viral Pemobil Terjang Jalan Beton Basah, Reaksi Warganet Bikin Perut Kaku
Ibu tersebut mengatakan setiap malam menangis karena diomeli oleh pemilik kontrakan. Evan tak masalah dengan hal tersebut, ia kemudian memberi uang tambahan untuk suami istri tersebut.
Sayangnya, aksi penjual tahu meminta rezeki lebih itu malah membuat warganet emosi. Kebanyakan menyesalkan perbuatan ibu itu yang dinilai sengaja mengambil kesempatan.
Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Ribuan komentar memenuhi unggahan ini.
"Yah padahal udah sedih lihatnya terharu. Pas di akhir minta tambahin, jadi gimana ya," ujar warganet.
"Kok kesel ya nontonnya. Kok malah ngambil kesempatan. Yah manusia emang macem-macem modelnya. Sehat-sehat terus bang Evan," timpal warganet lain.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028