SuaraKalbar.id - Kabar kehamilan Aurel Hermansyah yang baru diumumkan, disambut sukacita oleh sang mertua, Lenggogeni Faruk dan Halilintar Anofial.
Geni Faruk pun memberikan sejumlah nasihat kepada Aurel Hermansyah yang tengah berbadan dua. Berkaca dari pengalamannya yang memiliki anak 11.
Menurut Geni Faruk selama hamil, ada beberapa hal yang harus dihindari oleh Aurel Hermansyah. Begitu juga dengan Atta Halilintar, dia juga memberikan pesan.
Hal itu diungkapkannya saat video call dengan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
Baca Juga: Krisdayanti Beri Ucapan Manis Atas Kehamilan Aurel, Ini Respon Raul Lemos
"Dari pengalaman mami hamil 11 kali, kita nggak boleh males-males, nggak boleh manja-manja dan nggak usah diikutin kalau misalnya ngidam ini ngidam itu," kata Geni Faruk kepada Aurel Hermansyah seperti dikutip dari Matamata.com.
Wejangan Geni Faruk ini diyakini membuat putranya, Atta Halilintar kala di dalam kandungan menjadi sosok yang kuat.
Ia pun mengingatkan menantunya agar cucunya bisa jadi sosok yang nggak manja.
"Yang penting itu strong, biar hasilnya kayak gitu, kayak Atta Halilintar," ujar Geni Faruk.
"Maksud Umi biar hasilnya jadi anak yang kuat, nggak terlalu boleh dimanja, karena nanti anaknya jadi manja," tambah Atta Halilintar menjelaskan.
Baca Juga: Ada Aurel Hermansyah, 5 Seleb Umumkan Kehamilan di Ramadhan 2021
Senada dengan hal itu, Halilintar Anofial Asmid pun nggak lepas memberikan wejangan kepada anak dan mantunya. Ia mengingatkan perjuangan Atta Halilintar yang kuat saat menikah tak dihadiri orang tua.
Berita Terkait
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
-
Geni Faruk Klarifikasi Soal Calon Menantunya Harus Anak Diva
-
Dititipkan ke Kris Dayanti, Penampilan Ameena Disulap Mirip Sang Nenek
-
Aurel Hermansyah Liburan ke Spanyol, Gaya Pakaiannya Disanjung Mirip ABG
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
-
Pengusaha Kue Ini Makin Berkembang Berkat Pemberdayaan dari BRI
-
7 Pesona Wisata Alam di Bengkayang Kalimantan Barat