SuaraKalbar.id - Ibu Ayu Ting Ting tampil glamor dengan outfit busana Muslim. Ia pun menggunakan rentetan cincin dan gelang yang menuai perhatian.
Hal itu disorot netizen saat Ayu Ting Ting bersama keluarga dan timnya turut merayakan Hari Raya Idul Fitri. Hal ini diketahui dari unggahan Instagram pribadinya, ayutingting92 maupun sang ibunda.
Ibunda Ayu Ting Ting pun mengunggah momen kala sedang sungkeman. Ayu Ting Ting dan Syifa terlihat meminta maaf kepada Umi Kalsum dan Ayah Rozak.
Keluarga yang satu ini terlihat kompak menggunakan outfit lebaran. Nggak hanya itu, ayah dan ibu Ayu Ting Ting terlihat menggunakan aksesori.
Rupanya nggak cuma ibu Ayu Ting Ting, ayah Rozak juga menggunakan cincin di jari-jarinya. Ini terlihat kala ia menepuk bahu anaknya yang sedang sungkem.
Beberapa netizen lantas berkomentar soal penampilan ibu dan ayah Ayu Ting Ting. Banyak yang nyinyir orang tua Ayu Ting Ting pakai rentetan perhiasan terlalu banyak.
"Ibuuu.. cincin smua dipakeee... Kayak tessy," ujar salah satu netizen.
"Bu Haji, jari kakinya belum dikasih cincin tuh," sindir netizen lain.
"Eh kok Ayah Rozak pakai cincin banyak banget," sahut yang lain.
Baca Juga: Momen Haru Krisdayanti Peluk Aurel Hermansyah, Netizen Mewek
"Salah fokus sama jarinya Bu Rozak," kata netizen lainnya.
Wah, gimana nih menurutmu lihat ibu dan ayah Ayu Ting Ting pakai rentetan cincin di Hari Raya Idul Fitri?
Sumber: Suara.com
Berita Terkait
-
Momen Haru Krisdayanti Peluk Aurel Hermansyah, Netizen Mewek
-
Lagi Sungkeman, Penampilan Glamor Ortu Ayu Ting Ting Disorot
-
Libur Lebaran, Ayu Ting Ting dan Keluarga Berwisata ke Lembang Park and Zoo
-
5 Gaya Libur Lebaran Ayu Ting Ting Bareng Keluarga, Makin Kompak!
-
5 Pedangdut Penyayang Keluarga Ini Tak Segan Berbagi Rezeki dengan Ortu
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Realisasi Anggaran 2025 Hanya 81,59 Persen, Sekda Sintang Kecewa
-
Ketersediaan Lahan Makam Kian Terbatas, Ini yang Dilakukan Pemkot Pontianak
-
3 Skincare Wardah dengan Niacinamide Terbaik untuk Kulit Cerah dan Sehat
-
Kejagung Telah Periksa Mantan Bupati Konawe Utara soal Izin Tambang
-
Dishub Pontianak Siapkan Transportasi Massal BTS, Dilengkapi Teknologi ITS dan ADAS