SuaraKalbar.id - Rangga Sasana atau Lord Rangga Sunda Empire dipertemukan dengan Aldi Taher di YouTube Taulany TV. Seperti janji Andre Taulany, dalam kesempatan tersebut Lord Rangga dan Aldi Taher kerap terlibat perdebatan.
"Perdebatan dua kubu yang sangat seru dan penuh halu. Akhirnya kami berhasil mempertemukan mereka untuk duduk bersama walaupun harus bekerja keras untuk tetap memjaga etika dan emosi dalam berdebat," tulis Andre Taulany.
Dalam cuplikan video singkat di Instagram, ada satu momen unik yang cukup membuat netizen heboh. Momen itu tak lain dan tak bukan adalah ketika Aldi Taher mencium pipi Lord Rangga.
Momen manis ini diawali dengan perdebatan di antara Aldi Taher dengan Lord Rangga. "Anya Geraldine nggak cinta, tahu-tahu Aldi bilang 'kamu saya nikahin'. Jangan begitu," ujar Lord Rangga.
Aldi Taher menimpali, "Lord mau juga? Iri atau gimana?"
Melihat keadaan sedikit memanas, Andre Taulany berusaha menengahi Aldi Taher dan Lord Rangga.
"Sabar, sabar. Tidak boleh main fisik. Kita boleh berbeda pendapat, tapi jangan main fisik," kata Andre Taulany.
Aldi Taher pun beranjak dari kursinya dan langsung memberikan penjelasan.
"Sebentar, Anda salah paham. Saya sudah pernah melakukan ini. Boleh nggak saya cium pipi beliau? I love you so much to the bone," ucap Aldi Taher.
Baca Juga: Lord Rangga: Mas Deddy Corbuzier Masuk Diplomatik Otak dan Hati Saya
Saat itulah Aldi Taher langsung mencium pipi Lord Rangga. Ketika dicium, Lord Rangga pun berdiam dan memonyongkan bibirnya.
Momen Aldi Taher mencium Lord Rangga itu bikin netizen heboh. Mereka turut menuliskan komentar kocak untuk Lord Rangga dengan Aldi Taher. Bahkan, ada yang bilang bahwa, dari momen tersebut, netizen kini tahu mana yang lebih waras di antara Aldi Taher atau Lord Rangga.
"Saya melihat Lord Rangga lebih waras ketimbang Aldi Taher," tulis netizen.
"Hahahaha bener banget," timpal yang lain.
"Pak haji mau tanya, puyeng kaga pak haji?" tanya netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Aldi Taher Beri Reaksi Bocoran Denny Sumargo Sebut Aktor Inisial A Hamili Pacar
-
Aldi Taher Beri Reaksi Bocoran Denny Sumargo Sebut Aktor Inisial A Hamili Pacar
-
Sudjiwo Tejo Akui Kebenaran Lord Rangga, Kaitkan dengan Filosofi Semar dan Carut Marut Negara
-
Viral Lord Rangga Bangkit Lewat Visual Raksasa, Warganet Kompak: Selamat Datang di Konoha
-
Benarkah Lord Rangga Masih Hidup? Ini Fakta Video Viral yang Mengejutkan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan
-
BRI Dorong Ekonomi Hijau Lewat Pameran Tanaman Hias Internasional FLOII Expo 2025
-
BRI Hadirkan Semangat Baru di USS 2025: The Name Got Shorter, The Vision Got Bigger
-
BRImo Makin Gacor, Transaksi Tembus Rp.5000 Triliun
-
KUR BRI: Bukan Sekadar Pinjaman, Tapi Katalis Ekonomi Rakyat