SuaraKalbar.id - Potret miris terlihat di Entikong, Sanggau, Kalimantan Barat atau wilayah Perbatasan RI-Malaysia. Jenazah diangkut perahu ke pemakaman.
Warga dibantu dengan Satgas Pamtas mengangkut jenazah tersebut menyusuri Sungai Sekayam.
Hal itu dibenarkan oleh Dansatgas Yonmek 643/wns, Letkol Inf Hendro Wicaksono.
Hendro menuturkan warga yang meninggal dan diangkut pakai sampan berasal dari Dusun Serangkang. Almarhum meninggal dunia karena usia.
Baca Juga: Viral Gali Makam Baru Tanpa Batu Nisan Ditemukan Jenazah Masih Utuh
Pihaknya bersama warga membawa jenazah tersebut menggunakan perahu karena akses jalan menuju pemakaman rusak akibat longosor.
"Curah hujan yang tinggi beberapa hari lalu menyebabkan akses jalan menuju pemakaman longsor," ujarnya seperti dikutip dari Suarakalbar.co.id (jaringan Suara.com), Selasa (2/6/2021).
Dari rumah duka, satgas memikul jenazah melalui jalan setapak menuju sungai Sekayam.
"Syukur juga kondisi air surut sehingga tidak menyulitkan proses membawa jenazah warga menggunakan sampan," ungkapnya.
Atas bantuan tersebut, Yanto, Kepala Dusun Serangkang pun menyampaikan terima kasih. Terlebih petugas memberikan bantuan hingga selesai proses pemakaman.
Baca Juga: Wabah Corona Kian Mengkhawatirkan, Pemkab Bintan Tambah 2 Hektar Lahan Kuburan
Yanto berharap, pemerintah segera memperbaiki jalanan yang rusak agar mobilitas kembali normal.
"Kami berterima kasih atas kepedulian dari Pos Serangkang, membantu warga membawa jenazah," ujar Yanto.
Berita Terkait
-
Ngadu soal Jalan Rusak hingga Minim Puskesmas, Legislator Minta Pemprov Satset Urus Keluhan Warga Jaktim
-
Pabrik Minyak Goreng di Bekasi Ludes Terbakar, RS Polri Terima 12 Kantong Mayat Berisi Potongan Tubuh Korban
-
Jelang Lengser, Jokowi Masih Resmikan Infrastruktur
-
5 Mayat Tanpa Kepala Ditemukan di Jalanan Meksiko, Diduga Korban Kartel
-
Aksi Brutal di Jalan! Pria di Madura Todongkan Pistol ke Sopir Ambulans, Paksa Bawa Jenazah ke Rumah
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba