SuaraKalbar.id - Sejumlah daerah di Kalimanta Barat (Kalbar) membutuhkan tenaga pendidik atau guru. Banyak yang kekurangan guru.
Ini kemungkinan bia jadi peluang saat pendaftaran CPNS 2021 nanti. Atau untuk yang ingin sukarela mengajar di sana.
Kekurangan guru banyak terjadi di Terenteng, Kuala Mandor dan Batu Ampar, daerah terjauh di Kubu Raya.
Dinas Kabupaten Kubu Raya, wilayahnya masih kekurangan tenaga pendidik meski guru PNS suda mencapai 3.293 orang, guru non PNS cukup banyak, serta formasi pembukaan CPNS yang cukup ramai
Baca Juga: Usai Mengajar, Guru PAUD TK di OKU Disiram Air Keras
Kabid Guru dan Tenaga Kependidikan Kubu Raya, Sunardi menjelaskan jika penerimaan CPNS diketahui tenaga guru cukup banyak.
Namun menurut data dinas Pendidikan Kubu Raya, formasi penerimaan CPNS Tahun 2021 nyatanya tidak sebanding dengan angka yang dibutuhkan.
Di Kubu Raya, kata dia, masih ada sekitar 1000 lebih guru yang seharusnya mengisi sekolah dasar dan menengah pertama.
Karenanya, pihaknya mengajukan tambahan kuota guru.
“Kami akui jika Kubu Raya masih mengalami kekurangan guru, kami pun kerap mengajukan penambahan formasi guru untuk CPNS namun belum mendapat hasil yang signifikan. Sehingga di tahun mendatang pihaknya akan mengajukan penambahan kembali,” ujarnya seperti dikutip dari Suarakalbar.co.id (jaringan Suara.com).
Baca Juga: Klaim Vaksinasi Guru Hampir Rampung, Begini Skema Pembelajaran tatap Muka di Tangerang
Lebih lanjut, Sunadi menyebut di mengatakan di Kubu Raya kekinian ada 3.293 tenaga gur.
Berita Terkait
-
Kalsel Selamatkan Ikan Lokal: 36.000 Benih Ditebar! Ini Dampaknya Bagi Anda
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Menteri Arifah Minta Kampus Lain Contoh UGM, Pecat Langsung Guru Besar Pelaku Pelecehan
-
Cabuli Mahasiswi, Mendiktisaintek Ungkap soal Status ASN Eks Guru Besar UGM Edy Meiyanto
-
Kurikulum Ganti Lagi? Serius Nih, Pendidikan Kita Uji Coba Terus?
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028