SuaraKalbar.id - Pernikahan beauty vlogger Nanda Arsyinta dan Ardya Tridwantoro sempat buat riuh dan viral karena mahar saham.
Ardya Tridwantoro persunting Nanda Arsyinta dengan mahar saham MDK sejumlah 305 lot dan logam mulia sejumla 21 gram.
Tak lama setelah nikah, mereka bulan madu alias honeymoon ke Maldives.
Ada kisah menggelitik saat Nanda dan Ardya honeymoon. Tepatnya saat mereka mau pulang ke Jakarta, Selasa (8/6/2021).
Lewat Insta Story pribadinya, Nanda membagikan momen saat dirinya makan di restoran bersama sang suami sebelum pulang.
Mengutip dari Hops.id (jariangan Suara.com), dalam unggahan tersebut, Nanda merekam muka suami sambil mengungkapkan ekspresinya.
Beauty vlogger tersebut mengungkap kalau Ardya stok melihat bill atau tagihan karena mereka main ambil saja makanan yang tersedia di restoran tersebut.
"Yuk kerja yuk", ajak Nanda setelah menceritakan ekspresi sang suami.
Postingan sang istri diunggah ulang melalui Instagram pribadinya, @ardya.th.
Baca Juga: Intip 6 Potret Gaya Make Up Nanda Arsyinta, Unik dan Anti Mainstream!
Dia tampak membenarkan perkataan istri. Ardya menulis kalimat mengenai harapannya kepada saham agar memberinya keuntungan.
"Yuk saham2 pada ijo yuk", tulis seorang pengusaha muda tersebut.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Surabaya Heboh! Consumer BRI Expo Tawarkan KPR Super Ringan
-
Dukung Akses Keuangan Merata, BRI Andalkan 1 Juta AgenBRILink dengan Transaksi Rp1.145 Triliun
-
Hadir di Medan, Regional Treasury Team BRI Tawarkan Solusi Keuangan Lengkap bagi Dunia Usaha
-
Hari Sungai Sedunia, BRI Satukan Generasi Muda Jaga Sungai Jaga Kehidupan
-
BRImo Naik Daun! 43,9 Juta Pengguna Nikmati Layanan Digital BRI