“Aku berhari-hari terbaring di rumah sakit, enggak ada yang aku cari. Orangtua, okelah pegang tangan bunda, itu cukup menenangkan. terus aku bilang ‘Ya Allah emang Kamu ada’ di tengah rasa sakit. Waktu itu aku cuma bisa berdoa doang gitu kan, di akhir ‘Ya Allah tolong aku’. Akhirnya bunda bilang ‘Tuh kan Allah ada kan’, dan Alhamdulillah mulai dari situ (tersadar),” ungkapnya.
Uus
Uus juga sempat meragukan keberadaan Allah SWT. “Saya dulu sempat ateis juga gara-gara dulu basket. Saya sudah kerja keras ternyata saya dikasih cedera parah. Terus saya jadi duit yang saya kumpulkan dari basket dipakai buat fisioterapi. Dari situ saya bilang saya disuruh salat sama ibu saya ‘aa salat’, ‘enggak mau, enggak mau’,” katanya dalam YouTube Husein Jafar Al Hadar.
Ia sempat tidak percaya Tuhan selama enam bulan. “Sampai akhirnya saya jadi penyiar. Saya pernah nyebut dalam keadaan tidak salat, nyebut dalam hati ‘enak ya jadi penyiar radio’. Ternyata saya jadi penyiar radio. Wah, Allah ada nih dan itu titik baliknya Allah kabulkan doa saya yang bahkan saya tidak panjatkan dalam doa,” kata Uus.
Baca Juga: Terima Ajakan ke Gereja Hingga Tantang Allah, Kakak Alyssa Soebandono Murtad
Dari situ, bintang film Comic 8 ini memulai lagi ibadahnya dari nol. Kali ini, dia mencoba lebih ikhlas.
“Dari situ saya syahadat lagi, saya mempelajari ternyata ilmunya tidak sekadar ambisi disertai doa, tapi ambisi, doa, orang-orang sekitar, keikhlasan bagaimana tidak pamrih.”
Berita Terkait
-
KH. Hasyim Asy'ari: Tak Banyak Tercatat, Tapi Abadi di Hati Umat
-
Hotma Sitompul Beragama Apa? Disebut Pernah Menikah Secara Islam, Tapi Anaknya Tak Diakui
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
dr Richard Lee Ngaku Ateis sebelum Mualaf, Pendeta Gilbert Tetap Undang Isi Acara Gereja
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!