SuaraKalbar.id - Peramal kejawen Mbak You bikin heboh lagi. Kali ini Mbak You tunjukkan sosok presiden 2024 pengganti Jokowi. Kata Mbak You, calon presiden 2024 ada di pemerintahan Jokowi saat ini.
Mbak You pun memberikan informasi seputar tokoh yang akan meneruskan Jokowi menjadi presiden.
Namun sebelum itu, beberapa tokoh memang disebut-sebut bakal maju Pilpres 2024. Di antaranya Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Ketua DPR Puan Maharani, Menteri Airlangga Hartanto hingga Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Nama tokoh besar itu juga, seperti disebut Mbak You, rata-rata bertengger di nomor teratas dengan elektabilitas tinggi berdasarkan lembaga survei yang dilakukan.
Baca Juga: PPKM Darurat Bakal Diterapkan 44 Kabupaten/Kota di Enam Provinsi
Namun dalam penerawangannya pada 27 November 2020 lalu, Mbak You menjelaskan, sosoknya ada dan kini menjabat di pemerintah.
“Ada di deretan kabinet sekarang dan beliau akan diangkat jadi presiden menggantikan Jokowi," terangnya dalam tayangan Youtube Halo Selebriti.
Bahkan, dalam tayangannya, wanita kelahiran Salatiga ini juga meramalkan dinamika politik di 2021 yang menurutnya akan dipenuhi dengan ketidakpuasan atas situasi yang berkembang akibat kebijakan ekonomi dan pandemi corona.
Puan dicalonkan PDIP Jatim
Puan Maharani capres 2024. Puan Maharani diusung PDIP Jawa Timur. Usulan ini merupakan poin rekomendasi hasil Rapat Kerja Daerah (Rakerda) PDIP Jatim di Blitar, Jawa Timur, Senin (21/06/2021).
Baca Juga: Dijuluki The King of Lip Service, PDIP Minta Reaksi Jokowi Soal Kritik BEM Tak Diributkan
Keputusan rekomendasi itu bulat diambil dalam rapat antara DPD PDIP Jatim dan DPC kabupaten dan kota.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Terpaut Satu Tahun, Ijazah UGM Guru Besar Unnes Prof Saratri Disebut Berbeda dengan Punya Jokowi
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Datang ke UGM, Roy Suryo Ungkap Jurusan yang Diambil Jokowi Tak Ada
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini