SuaraKalbar.id - Gubernur Kalimantan Barat secara resmi telah mengeluarkan pengumuman formasi CPNS Kalimantan Barat 2021 atau Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Tahun Anggaran 2021.
Formasi CPNS Kalimantan Barat 2021 berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 417 Tahun 2021 Tanggal 21 April 2021 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat.
Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat membuka formasi yang terbagi menjadi beberapa kategori jabatan yakni Tenaga Teknis, Tenaga Kesehatan dan Guru.
Untuk formasi guru di Kalimantan dibutuhkan sebanyak 938 formasi kepada Warga Negara Indonesia (WNI), Pria dan Wanita, memiliki sertifikat dan atau kualifikasi pendidikan dengan jenjang paling rendah S1 (Strata-Satu) atau D4 (Diploma empat) . Hal ini sesuai dengan Keputusan Menteri yang tertuang di Nomor 3768/B/GT.01.00/2021.
Khusus bagi penyandang disabilitas dapat mendaftar ke formasi manapun, kecuali:
- Guru Bahasa Indonesia Ahli Pertama bagi penyandang disabilitas rungu
- Guru Bahasa Inggris Ahli Pertama bagi penyandang disabilitas rungu
- Guru Penjasorkes Ahli Pertama bagi penyandang disabilitas daksa
- Guru Seni Budaya Keterampilan Ahli Pertama bagi penyandang disabilitas netra.
Formasi CPNS Kalimantan Barat:
- Ahli Pertama - Guru Agama Islam
- Ahli Pertama - Guru Pendidikan Agama Katolik
- Ahli Pertama - Guru Pendidikan Agama Kristen
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Pengolahan Hasil Perikanan
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Perikanan Air Payau dan Laut
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Perikanan Air Tawar
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Tanaman Perkebunan
- Ahli Pertama - Guru Agribisnis Ternak Unggas
- Ahli Pertama - Guru Akuntansi dan Keuangan Lembaga
- Ahli Pertama - Guru Alat Mesin Pertanian
- Ahli Pertama - Guru Analisis Pengujian Laboratorium
- Ahli Pertama - Guru Asisten Keperawatan
- Ahli Pertama - Guru Bahasa Indonesia
- Ahli Pertama - Guru Bimbingan Konseling
- Ahli Pertama - Guru Biologi
- Ahli Pertama - Guru Bisnis Daring dan Pemasaran
- Ahli Pertama - Guru Bisnis Konstruksi dan Properti
- Ahli Pertama - Guru Desain Komunikasi Visual
- Ahli Pertama - Guru Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
- Ahli Pertama - Guru Ekonomi
- Ahli Pertama - Guru Farmasi Klinis dan Komunitas
- Ahli Pertama - Guru Fisika
- Ahli Pertama - Guru Geografi
- Ahli Pertama - Guru Geologi Pertambangan
- Ahli Pertama - Guru Industri Peternakan
- Ahli Pertama - Guru Kimia
- Ahli Pertama - Guru Matematika
- Ahli Pertama - Guru Multimedia
- Ahli Pertama - Guru Nautika Kapal Niaga
- Ahli Pertama - Guru Nautika Kapal Penangkap Ikan
- Ahli Pertama - Guru Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
- Ahli Pertama - Guru Pendidikan Khusus
- Ahli Pertama - Guru Penjasorkes
- Ahli Pertama - Guru Perbankan dan Keuangan Mikro
- Ahli Pertama - Guru PPKN
- Ahli Pertama - Guru Produksi dan Siaran Program Televisi
- Ahli Pertama - Guru Rekaya Perangkat Lunak
- Ahli Pertama - Guru Sejarah
- Ahli Pertama - Guru Seni Budaya
- Ahli Pertama - Guru Seni Lukis
- Ahli Pertama - Guru Sosiologi
- Ahli Pertama - Guru Tata Busana
- Ahli Pertama - Guru Teknika Kapal Niaga
- Ahli Pertama - Guru Teknika Kapal Penangkap Ikan
- Ahli Pertama - Guru Teknik Audio Video
- Ahli Pertama - Guru Teknik Bodi Otomotif
- Ahli Pertama - Guru Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
- Ahli Pertama - Guru Teknik Instalasi Tenaga Listrik
- Ahli Pertama - Guru Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
- Ahli Pertama - Guru Teknik Komputer dan Jaringan
- Ahli Pertama - Guru Teknik Pengelasan
- Ahli Pertama - Guru TIK
- Ahli Pertama - Guru Usaha Perjalanan Wisata
Untuk mengetahui lebih detail terkait tata cara pendaftaran CPNS dan PPPK, dapat dilihat melalui https://sscasn.bkn.go.id
Kontributor : Kiki Oktaliani
Baca Juga: Seleksi Calon ASN Pemprov Riau Transparan, Jangan Percaya Calo CPNS
Berita Terkait
-
Daftar Kementerian dan Instansi CPNS 2026, Diprediksi Bakal Buka Seleksi
-
Mensos Ingatkan Instansi Pemerintah dan Swasta Harus Beri Kesempatan Kerja untuk Disabilitas
-
Suara Penyandang Disabilitas di Forum Iklim: Tuntutan Keadilan di Tengah Krisis
-
Prediksi Jadwal dan Formasi CPNS 2026: Formasi, Seleksi Administrasi dan Ujian
-
Diwawancara Pramono, Zidan Penyandang Disabilitas Diterima Kerja di Transjakarta
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
BRI Bina Puluhan Ribu Klaster untuk Percepat Kenaikan Kelas UMKM
-
Apa Saja Alat Musik Tradisional Kalimantan Barat? Warisan Budaya yang Sarat Makna
-
Apa Saja Tarian Tradisional Kalimantan Barat? Berikut Rinciannya
-
4 Pilihan Makeup Wudhu Friendly untuk Wanita Muslim Aktif, Halal dan Tahan Lama
-
Pilihan Sunscreen Wudhu Friendly Murah Terbaik untuk Cegah Penuaan Dini