SuaraKalbar.id - Masih ada warung kopi buka di PPKM darurat Pontianak. Namun kebanyakan sudah tutup.
Pemberlalukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Kota Pontianak resmi diberlakukan hari ini, Senin (12/7/2021).
Namun aktivitas warga sepanjang jalan Kota Baru Pontianak terpantau masih ramai.
Sejumlah warung kopi tampak tutup. Walau masih adapula warung kopi yang buka dan nekat melayani minum di tempat.
Baca Juga: Pemkot Medan Akan Beri Bantuan untuk Masyarakat Terdampak PPKM Darurat
Sejumlah ruas jalan, mulai dilakukan penutupan. Salah satunya di Jalan Ampera. Pukul 10.24 WIB, sejumlah petugas yang terdiri dari Polri dan TNI menutup pintu masuk Jalan Ampera yang berbatasan dengan Jalan Husen Hamzah.
Akses jalan yang menghubungkan Jalan Prof M Yamin, Kota Baru itu, tak dapat lagi dilalui masyarakat dari arah Pal V.
Namun sebaliknya, masyarakat dari Kota Baru masih diperbolehkan melintasi jalan ampera untuk menuju jalan Husen Hamzah.
Pantauan di lapangan, kebijakan itu pun sempat menuai aksi protes beberapa pengendara. Mereka masih nekat berbelok dengan alasan dekat.
Selain di Jalan Ampera, penutupan juga dilakukan di sejumlah ruas jalan Ahmad Yani. Tak terkecuali lampu merah simpang Pajak.
Baca Juga: Pengendara Motor dan Mobil yang Masuk Balikpapan Saat PPKM Wajib Tunjukan Antigen Negatif
Petugas memagari blokade penuh. Satu jalur dari arah Gusti Sulung Lanang. Di sana juga tersedia posko pengawasan.
Berita Terkait
-
Ungkap Kasus Korupsi Baru Usai Penggeledahan di Kalbar, KPK: Sudah Ada Tersangka
-
Kasus Baru! KPK Geledah Sejumlah Lokasi di Kalbar
-
Wajib Tahu! Aturan Baru Disdikbud Kalbar untuk Tahun Ajaran 2025/2026
-
Sampai Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan Kalbar 2025? Ini Infonya
-
Sinka Island Park, Ragam Wisata dalam Satu Kawasan di Singkawang
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik Mei 2025
-
Profil Nicholas Nyoto Prasetyo Dononagoro, Ketua Koperasi BLN Dugaan Investasi Bodong
-
5 Rekomendasi HP Murah dengan Chipset Snapdragon Terbaik Mei 2025
-
6 'Bansos' Disalurkan Pemerintah Mulai Juni 2025, Ini Daftar dan Sasarannya
-
Profil Arkhan Fikri: Anak Emas Shin Tae-yong, Pemain Muda Terbaik BRI Liga 1
Terkini
-
Gereja IFLC di Sungai Raya Terbakar, 5 Unit Damkar Dikerahkan
-
Warga Pontianak Rela Antre di Pasar Murah, Ini Daftar 3 Kecamatan yang Bakal dapat Giliran Besok!
-
Industri Ekspor Jawa Barat Tertekan, Pelaku Usaha Desak Solusi Konkret Hadapi Gempuran Tarif AS
-
10 Kampus Favorit di Kalimantan Barat, Ternyata Tak Cuma Ada di Pontianak!
-
Harga Emas Meroket! Ada yang Melonjak Hingga Rp1,9 Juta per Gram, Ini Daftar Lengkapnya