SuaraKalbar.id - Denny Cagur membongkar sosok kembaran baru-baru ini. Kembaran Denny Cagur membuat gempar jagat media sosial.
Betapa tidak, ternyata kembaran sang komedian bukan sosok asing. Dia juga berkecimpung di dunia hiburan dan dielu-elukan Kpopers karena aktor Korea.
Ya, Denny Cagur mengaku kalau dirinya mirip aktor Korea yang banjir fans, Park Seo Joon. Sebelumnya, dia mengaku mirip mirip dengan Jung Hae In.
Bukan Denny Cagur namanya kalau tak mengundang tawa, menurutnya dua kembarannya punya kemiripan dengan dia.
Baca Juga: Masih Penasaran, Ruben Onsu Mau Coba Lagi Bisnis Kue Kekinian
Baik Jung Hae In dan Park Soe Joon adalah salah dua dari tujuh orang dengan wajah yang sama dengan dirinya.
Untuk membuktikannya, ia pun mengunggah fotonya yang sudah digabungkan dengan foto kedua aktor Korea tersebut.
"Setelah @holyhaein jadi orang yang pertama, Alhamdulillah ketemu lagi sama kedua @bn_sj2013," tulis Denny Cagur dalam caption-nya.
Lebih lanjut, ayah dua anak itu membahas mitos tujuh orang dengan rupa yang sama. Ia lalu berencana untuk mencari lima orang lagi yang dianggap mirip dengan dirinya.
"Karena katanya di dunia ini ada tujuh orang yang mukanya mirip sama kita. Sisa lagi nih guys, doain ya semoga cepet ketemu (emoji senyum)," tandasnya.
Baca Juga: Dewi Wujudkan Impian Ibu, Denny Cagur Terjun ke Dunia Politik
Unggahan ini menimbulkan beragam reaksi. Beberapa orang mengiyakan bahwa Denny Cagur mirip dengan kedua aktor, sedangkan yang lainnya protes, tak terima kalau Denny Cagur mirip idol Korea. Komentar lucu-lucu dituliskan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sule Mau Jual Rumah dan Tinggal di Gunung, Nunung Marah: Ngapain, Jadi Pendekar?
-
Blak-blakan, Nunung Ungkap Sule Sering Curhat Masalah Pribadi: Mau Nikah Mau Pisah Curhat ke Aku
-
Desy Ratnasari Sebut Perceraian Ruben Onsu Hal Spesial, Netizen Curiga: Ngincer dari Dulu?
-
Kim Hyun Joong Hanya Punya Gaji Rp 900 Ribu di Bawah UMR Korea, Jadi Orang Miskin?
-
Jadi Anggota DPR, Denny Cagur Tetap Ambil Job Melawak Selama Ramadan
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta