SuaraKalbar.id - Salah satu hewan peliharan yang cukup menggemaskan adalah kucing karena wajahnya yang imut dan tingkahnya yang lucu.
Kucing peliharaan biasanya memiliki makanan khusus untuk dikonsumsi. Meski demikian, terkadang kucing juga masih memakan makanan manusia.
Meski memakan makanan manusia, kucing umumnya tetap memakan langsung menggunakan mulut. Namun, seekor kucing jadi viral di dunia maya karena aksi makannya yang tak biasa.
Hal itu dibagikan melalui akun Twitter @bazengang. Dalam unggahan tersebut tampak seekor kucing berwarna abu-abu telah santai memakan makanannya.
Baca Juga: Kucing Santap Nasi di Mangkuk, Cara Makannya yang Unik Jadi Sorotan
Kucing tersebut menyantap nasi yang diletakkan di mangkuk besi. Tak seperti kucing lain yang langsung memakan dengan mulut, kucing ini menyantap dengan kaki depan bagian kanannya.
Kucing itu tampak sedikit berbaring untuk memudahkannya makan. Ia lantas mengambil nasi dengan kaki depan dan menyantapnya.
Cara yang ia lakukan mirip seperti manusia yang tengah makan menggunakan tangan. Ia juga mengunyah beberapa kali makanan itu sampai akhirnya ditelan.
Kucing itu beberapa kali menyantap makanan dengan kaki kanannya. Meski hanya sedikit nasi yang masuk ke dalam mulut, ia tetap melakukan hal itu.
Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.
Baca Juga: 4 Alasan Kloset Wajib Ditutup setelah Digunakan, Termasuk Menjaga Tutup Kloset Tetap Awet
"Kucingnya salah pergaulan, kebanyakan bergaul sama bapak-bapak di warung pecel lele nih pasti," komentar seorang warganet.
Warganet lainnya ikut berkomentar. "Emang paling enak tuh makan nasi pakai tangan ya. Nikmat tiada tara," ujar warganet ini.
"Di mana pun kamu berada, semangat ya cheeng. Kalau di lihat seksama kucing ini ada kelainan di syaraf motorik, gerakannya nggak terduga. Kebetulan kucing di rumah kakak saya juga difabel, sama seperti kucing ini." tulis warganet lainnya mencoba memberi penjelasan.
Sementara itu, hingga Sabtu (4/9/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 15 ribu kali di Twitter.
(Hiromi Kyuna)
Berita Terkait
-
Tanda Kucing Kamu Sedang Stres dan Cara Mengatasinya
-
5 Fakta Menarik Larry The Cat, Kucing yang Ditemui Prabowo di Kantor PM Inggris
-
Prabowo Unggah Momen Bersama Larry 'The Cat' di Kantor PM Inggris, Netizen: Saingan Bobby Berat
-
Bongkar Sifat Menyebalkan Kucing ke Wakil PM Inggris, Prabowo 'Gosipin' Bobby Kertanegara?
-
Gibran Bagikan Video Timnas dengan Kucing Joget, Netizen: Kirain Akun Meme
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?