SuaraKalbar.id - Viral kuli bangunan jadi tumbal proyek, awalnya menakutkan. Namun kalau sudah tahu penjelasannya menjadi tidak se-horor yang dibayangkan.
Video viral itu memperlihatkan seorang pria yang berada di tengah-tengah kawat bangunan.
Pria tersebut seperti terhimpit kawat bangunan. Video itu diunggah oleh akun Tiktok @iamnotbelieveifiamhere, Sabtu (18/9/2021).
Dalam video tersebut, pria itu terlihat memakai baju lengan panjang berwarna abu-abu. Dia tampak pasrah berada di dalam sebuah besi kerangka bangunan.
Sosoknya terlihat terhimpit di antara kawat bangunan.
"Tetap tersenyum walau hanya tumbal proyek," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Dalam video tersebut, pria itu tampak berada di antara kerangka bangunan.
Ekspresi pria tersebut tampak santai. Dirinya bahkan tersenyum dan tertawa ketika aksinya direkam oleh salah seorang rekannya.
Sementara itu, beberapa orang di luar terlihat bergotong royong. Mereka tampak sedang mengerjakan sebuah proyek bangunan.
Baca Juga: Viral Zaizal Zainal, PNS Bawa Pistol karena Emosi Dicuekin Jokowi
Dijelaskan oleh si pemilik akun, pria yang berada di tengah kawat bangunan hanya untuk menahan papan.
Ia menegaskan bahwa tidak ada tumbal proyek sesungguhnya.
"Tenang gaes itu cuman suruh narikin kawat yang di tengah buat nahan antar papan bekisting soalnya susah kalau dari atas, bisa keluar kok," jelas akun tersebut.
Lebih lanjut, pemilik akun mengatakan bahwa pria yang berada di video masih dalam keadaan sehat.
"Orangnya masih sehat wal afiat kok tadi hari sabtu abis bayaran," imbuhnya.
Awalnya warganet banyak yang mengira bahwa aksi pria tersebut merupakan salah satu tumbal proyek.
Berita Terkait
-
Siapa Ade Chaerunisa? Viral Petantang-petenteng Pamer Punya 3 Surat Tanah
-
Sebarkan Video Ricky Harun Karaoke bareng LC, Motif Vierdha Dipertanyakan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Apa Saja Alat Musik Tradisional Kalimantan Barat? Warisan Budaya yang Sarat Makna
-
Apa Saja Tarian Tradisional Kalimantan Barat? Berikut Rinciannya
-
4 Pilihan Makeup Wudhu Friendly untuk Wanita Muslim Aktif, Halal dan Tahan Lama
-
Pilihan Sunscreen Wudhu Friendly Murah Terbaik untuk Cegah Penuaan Dini
-
Realisasi Anggaran 2025 Hanya 81,59 Persen, Sekda Sintang Kecewa