SuaraKalbar.id - Cara melacak HP hilang lewat beberapa cara ampuh. Terkadang karena kecerobohan, kamu justru sering kehilangan HP.
Super praktis tanpa panik, berikut cara melacak HP yang hilang. Kehilangan HP untuk beberapa keadaan jelas saja tidak bisa dihindari begitu saja, hal tersebut biasanya terjadi karena keteledoran atau justru karena kamu memang sedang apes saja.
Beruntung beberapa vendor HP saat ini menyediakan fitur-fitur yang bisa digunakan untuk melacak HP saat penggunanya kehilangan perangkat yang ia gunakan. Hal ini justru menjadi masalah jika perangkat yang kamu gunakan tidak menyediakan fitur untuk melacak HP.
Saat mengalami hal apes ini, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk menangani HP hilang. Super praktis tanpa perlu panik sama sekali, berikut cara melacak HP yang hilang.
Baca Juga: Gegara BTS, Vino G Bastian Demen Ponsel Lipat
1. Cara melacak HP yang hilang melalui email
Google secara khusus telah menciptakan sistem operasi yang mengharuskan pengguna untuk memasukkan email agar HP dapat digunakan. Untuk melacak HP yang hilang melalui email, kamu perlu masuk ke laman Gmail melalui browser.
Setelah laman Gmail telah terbuka, pengguna perlu memilih ikon 'titik sembilan' di sisi atas kanan untuk masuk ke akun Google. Selanjutnya, pilih pilihan 'Find your Phone' untuk mengakses Google Map yang dapat melacak posisi HP.
2. Cara melacak HP yang hilang melalui Find My Device
Bagi pengguna iOS, Apple menyediakan fitur 'Find My Device' untuk mengakses lokasi terakhir perangkat yang digunakan saat hilang. Caranya cukup mudah, kamu hanya perlu masuk ke aplikasi tersebut melalui email untuk kemudian mengakses lokasi terakhir dari perangkatmu tersebut.
Baca Juga: Duh! Sempat Nyantol, Badan Pencuri Ponsel Ini Bisa Lewati Pagar Besi yang Sempit
3. Cara melacak HP yang hilang melalui Google ADM
Berita Terkait
-
Vivo V50 Lite Siap Rilis di Indonesia: Tipis, Tangguh, dan Super Tahan Lama, Ini Bocorannya
-
Ngeri! 3 Dokter Tersesat di Hutan Gegara Google Maps, Ini Kronologinya
-
Bergaya dengan iPhone Sewaan? Pikirkan Lagi! Ini Risiko yang Harus Kamu Tahu
-
BMW Terjun dari Tol Gresik, Ini Cara Atur Google Maps Agar Tak Disesatkan
-
Kecele Google Maps, Detik-detik Mobil BMW Terjun dari Ujung Tol di Gresik
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!