SuaraKalbar.id - Cara mengakhiri obrolan WhatsApp tanpa menyinggung orang. Cara ini perlu Anda ketahui jika memang sudah bosan atau sibuk sehingga mau mengakhiri pesan.
Cara ini juga berlaku untuk SMS dan aplikan chatting lain seperti LINE, Telegram, maupun WeChat. Sebab berkomunikasi dengan orang lain merupakan kegiatan sehari-hari yang pasti dilakukan oleh manusia.
Entah itu secara langsung maupun melalui media tertentu, kamu pasti akan melakukan obrolan dengan orang lain.
Salah satu obrolan yang bisa dilakukan adalah melalui chat. Chattingan akan semakin seru apabila kamu melakukannya dengan orang yang kamu suka atau memang pembahasannya sangat menarik sehingga kamu tidak mau berhenti dan terus melanjutkan chat.
Namun, bagaimana jika obrolan dalam chat sudah tidak lagi nyambung sehingga membuatmu tidak betah untuk melanjutkan chattingan lagi?
Apa yang akan kamu lakukan? Apakah dengan setia melayani chat tersebut karena kamu merasa tidak enak atau malah langsung meninggalkannya?
Supaya tidak bingung, berikut ini ada cara-cara menarik agar kamu bisa mengakhiri obrolan pesan singkat dengan sopan.
1. Katakan bila kamu sedang ada urusan
Jika memang sudah tidak ada hal menarik serta penting untuk dibahas dalam sebuah chat, kamu bisa berkata kepada temanmu bahwa kamu sedang ada urusan lain yang harus segera dikerjakan.
Baca Juga: Cara Mengembalikan Chat WhatsApp (WA) yang Terhapus, Mudah Loh
Katakan padanya dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan agar temanmu tidak salah paham padamu. Dengan berkata seperti itu, temanmu pasti akan paham serta mempersilakan kamu untuk melakukan pekerjaan lain tersebut.
2. Manfaatkan emoticon dan stiker
Jika kamu memang sudah tidak tertarik dengan obrolan yang ada di dalam chat, kamu bisa memberikan sinyal dengan hanya membalas pesan singkat temanmu dengan menggunakan emoticon atau stiker yang kamu miliki.
Jika temanmu paham, maka ia pasti sudah tahu bahwa kamu tidak tertarik lagi dengan obrolan chat tersebut sehingga temanmu tidak akan meneruskan chat tersebut.
3. Bilang bahwa kamu sudah ingin beristirahat
Kadang setelah chattingan manusia memang sering lupa waktu hingga larut malam. Jika kamu memang sudah lelah dan membutuhkan waktu istirahat, bilang saja pada teman chat-mu bahwa sudah larut malam sehingga kamu butuh istirahat.
Tag
Berita Terkait
-
Cara Menggunakan Meta AI di WhatsApp, Ternyata Sangat Mudah!
-
Gemini Sampai Aries, Ini 5 Zodiak yang Katanya Gampang Bosan dalam Hubungan
-
WhatsApp Hadirkan Fitur Ringkasan Pesan Berbasis AI: Solusi Cerdas untuk Chat Menumpuk
-
Purbaya Umumkan Nomor WA Khusus, Warga Bisa Lapor Jika Ada Petugas Bea Cukai-Pajak Nakal
-
Integrasikan Transum di Dukuh Atas, Pramono Targetkan Jakarta Punya 'Cincin Donat' Tahun 2026
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
ShopeePay Bagi-Bagi Saldo Gratis, Nomor Kamu Termasuk yang Beruntung Hari Ini!
-
Buruan! 5 Link ShopeePay Bagi-Bagi Saldo Gratis, Klaim Sebelum Kehabisan
-
Cuma Klik Link Ini, Bisa Langsung Dapat Saldo ShopeePay Gratis Rp2,5Juta!
-
Daster Lokal Mendunia, BRIncubator Jadi Rahasia Sukses Findmeera
-
Buruan Klaim! 5 Link ShopeePay Jumat Berkah Bagi-Bagi Saldo Gratis