Air terjun Sahai Penahan, hingga kini masih jadi pilihan wisata masyarakat di sekitar Melawi. Air terjun ini tidak terlalu tinggi namun keindahan air terjun ini tetap terpancar dengan batu yang membentuk formasi berundaka dialiri oleh air yang jernih dan tentunya menyejukkan jiwa dan raga.
Air terjun Penahan juga cukup aman bagi anak-anak berenang di sekitar kolam karena arus yang tenang dan tidak terlalu dalam.
Air terjun Sahai Penahan ini terletak di Desa Nyangau, Kalimantan Barat yang termasuk di Kecamatan Ella Hilir. Untuk masuk ke tempat wisata ini wisatawan tidak dikenakan biaya apapun, alias gratis.
4. Taman Nasional Bukit Raya Bukit Baka
Taman Nasional Bukit Raya Bukit Baka atau yang disingkat menjadi TNBBBR merupakan penggabungan dari dua kawasan cagar alam yang terletak di Provinsi Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah.
Saat ini kawasan Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya yang terletak di Kalimantan Barat yang mencakup Kabupaten Sintang dan Melawi.
Kawasan Taman Nasional ini memiliki beragam obyek daya tarik wisata alam seperti bukit Baka, arung jeram Belaban Ella,Air terjun Guhung Elang, air panas Sepan Apoi, area camping ground, canopy trail, Desa Rantau Malam dan masih banyak lagi mengingat terdapat 24 desa penyangga yang masuk ke dalam Taman Nasional Bukit Raya Bukit Baka sehingga banyak sekali objek wisata dengan panorama hutan hijau yang menyejukkan mata.
5. Bukit Matok
Berada di Desa Pemuar, Jalan Lintas Kalimantan Poros Tengah, Batu Buil, Belimbing Hulu, Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat. Bukit Matok memiliki ketinggian mencapai 200-300 meter di atas permukaan laut.
Baca Juga: Wisata Pantai Klayar yang Punya 3 Fenomena Unik, Cek Lokasi dan Harga Tiketnya
Bagi wisatawan yang menyukai aktivitas outdoor berupa hiking, bukit Matok bisa jadi salah satu alternatif untuk melakukannya.Untuk mencapai puncak bukit kamu harus melakukan pendakian beberapa jam dengan medan berupa area perkebunan warga dan juga hutan.
Jika kamu ingin melakukan pendakian dan menjelajah bukit Matok, disarankan untuk menyewa pemandu wisata agar tidak tersesat dan lebih aman. Dari atas bukit Matok, kamu akan disuguhi hamparan pepohonan hijau dan rumah-rumah warga yang terlihat mungil.
Kontributor : Kiki Oktaliani
Berita Terkait
-
Tersembunyi di Sukabumi: Ungkap Pesona Gua Buniayu, dari Kegelapan Total hingga Keajaiban Stalaktit
-
Agrowisata Belimbing Karangsari, Cocok Jadi Objek Wisata Keluarga di Blitar
-
Pantai Malalayang, Pesona Pantai Tanpa Hamparan Pasir di Manado
-
Libur Lebaran? 5 Kolam Renang Terbaik di Karanganyar Ini Wajib Dicoba
-
Ancol Targetkan 660 Ribu Pengunjung Selama Libur Lebaran
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu
-
OJK Hentikan 2.263 Entitas Pinjaman Online Ilegal
-
4 Cushion Lokal dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal, Praktis dan Ramah di Kantong
-
OJK Terbitkan Aturan Teknologi Informasi Perkuat Keamanan Digital BPR dan BPR Syariah